PENGARUH ETOS KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA SENAT MAHASISWA DI LINGKUNGAN POLITEKNIK PENERBANGAN INDONESIA CURUG
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i4.39658Keywords:
Etos Kerja, Disiplin Kerja, Senat MahasiswaAbstract
Penelitian ini mempelajari bagaimana etos kerja dan disiplin kerja mempengaruhi prestasi Senat Mahasiswa di Politeknik Penerbangan Indonesia Curug. Sebagai organisasi strategis, kinerja Senat Mahasiswa kerap dipengaruhi oleh semangat kerja dan kedisiplinan anggotanya. Dengan pendekatan kulitatif melalui survei terhadap 31 anggota, hasil penelitian menunjukkan bahwa etos kerja dan disiplin kerja memiliki dampak positif dan signifikan terhadap kinerja organisasi. Temuan ini tercermin dalam peningkatan produktivitas dan kualitas program kerja, dengan kontribusi simultan yang besar terhadap pencapaian tujuan organisasi. Rekomendasi diarahkan pada penguatan budaya kerja profesional melalui pembinaan dan pelatihan untuk mendukung keberhasilan Senat Mahasiswa sebagai representasi mahasiswa PPI CurugReferences
Angin, S., & Ramadhani, S. (2022). Pengaruh Kompetensi Dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Camat Batang Kuis. Ekonomi Bisnis Manajemen Dan Akuntansi.
Djaniar, U., Hasyim, A. M., & MUstari, V. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai Negeri Sipil Pada Kantor Balai Pendidikan Dan Pelatihan Kehutanan Kupang. Jurnal Manajemen.
Fa’uzobihi, Putri, M., Prasetya, Imanudin, K., Santosa, & Rustono. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Personil di Lafial DRS. Mochamad Kamal Jakarta Pusat. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran.
Hadiansyah, A., & Purnamasari Yanwar, R. (2015). Pengaruh Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. AE. Jurnal AL-AZHAR INDONESIA SERI HUMANIORA, 3(2)
Hatidja, St., A, N., Muktamar, A., Haryati, H., & Novita, F. (2024). Analisis Hubungan Gaya Kepemimpinan Transformasional Dengan Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(4), 16187–16191.
Kusuma Dewi, I., & Restiani Widjaja, Y. (2023). Pengaruh Kompetensi Dan Budaya Kerja Terhadap Etos Kerja Implikasinya Pada Kinerja Pegawai. Journal of Social and Economics Research, 5(2).
Mura, P., Afriyani, F., & Wulandari, T. (2024). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Guru SMP Negeri 55 Palembang. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran.
Nurjaya, Sunarsi, D., Effendy, A. A., Teriyan, A., & Gunartin. (2021). Pengaruh Etos Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Kehutanan Dan Perkebunan Kota Bogor. Jurnal Ilmiah, Manajemen Sumber Daya Manusia.
Pangarso, A., & Intan Susanti, P. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Biro Pelayanan Sosial Dasar Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Barat. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan
Prasada, D. and S. D. and T. A. (2020). Pengaruh Etos Kerja Dan Kompensasi Terhadap Komitmen Organisasi Pada DHL Logistic Di Jakarta. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4, 51–60
Ramadhan, M. I., Halin, H., & Afriyani, F. (2024). Pengaruh Kompetensi Dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perindustrian Kota Palembang. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran
Situmeang, B., Lie, D., Batubutar, M., & Simatupang, S. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara Dan Lelang Pematangsiantar. Jurnal MAKER.
Sukamto, S., & Hwihanus, H. (2024). Analisis Peran Kepuasan Kerja Dalam Membangun Kinerja Pegawai Ditinjau Dari Kompetensi, Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi (Studi Pada Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Grobogan). Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(3), 10288–10298.
Wulandari, N., & Mustam, M. (2016). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai di kantor kecamatan tembalang kota semarang. Journal of Public Policy And Management Review, 5(2), 793-801.
Yantika, Y., Herlambang, T., Rozzaid, Y., Ekonomi, F., & Muhammadiyah Jember, U. (2018). Pengaruh Lingkungan Kerja, Etos Kerja, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Pemkab Bondowoso). Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 4(2), 2460–9471
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Anastasia Tiara Andini
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.