Analisis Stilistika dan Makna pada Lagu Inang Pangguruan Karya Jhon Elyaman Saragih dan Inangku Na Bujur Karya Dewita Purba
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8592Abstract
Tujuan penelitian ini adalah Penelitian ini bertujuan untuk untuk mendeskripsikan jenis gaya bahasa dalam lagu “Inang Pangguruan dan Inangku Na Bujur” karya Jhon Elyaman Saragih dan Dewita Purba serta untuk mengetahui apa makna lagu dalam lagu “Inang Pangguruan dan Inangku Na Bujur” karya Jhon Elyaman Saragih dan Dewita Purba. Adapun jenis penelitian ini adalah Metode yang yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan cara dalam memahami objek yang menjadi sasaran penelitian. Hasil penilitian ini mencakup Stilistika yang terdapat pada lagu “inang pangguruan” karya Jhon Elyaman Saragih dan lagu “Inangku Na Bujur”karya Dewita Purba yaitu gaya bahasa dan makna dimana gaya bahasa yang digunakan adalah Hiperbola, Asosiasi, Parabel, Metafora, Refetisi, Efonim. Litotes, dan Antitese dan kedua lagu tersebut memiliki pesan dan makna yang sama, sama-sama menjadikan Ibu sebagai panutan dan pedoman, sama-sama menginginkan kebahagiaan kepada ibunya, serta sama-sama berisi banyak sekali doa dan harapan untuk Ibu.Downloads
Published
2022-11-10
How to Cite
Sitanggang, R. N. ., Sirait, J. ., & Siregar, J. . (2022). Analisis Stilistika dan Makna pada Lagu Inang Pangguruan Karya Jhon Elyaman Saragih dan Inangku Na Bujur Karya Dewita Purba. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 2488–2503. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8592
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Rieke Nadya Sitanggang, JumariaSirait, Junifer Siregar
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).