PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH, KOMPETENSI PROFESIONAL GURU, DAN KUALITAS SARANA PRASARANA TERHADAP MUTU SEKOLAH PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN KEDUNGTUBAN KABUPATEN BLORA

Authors

  • Yuni Lustiawati SDN 1 Kemantren Kabupaten Blora
  • Ghufron Abdullah Universitas PGRI Semarang
  • I Made Sudana Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i4.34195

Keywords:

Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah, Kompetensi Profesional Guru, Kulaitas Sarana Prasarana, Mutu Sekolah

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah kenyataan yang menunjukkan mutu sekolah dasar di Kecamatan Kedungtuban masih rendah. Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah, Kompetensi Profesional Guru dan Kualitas Sarana Prasana merupakan faktor yang mempengaruhi mutu sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dan jenis penelitian ex post facto. Uji hipotesis meliputi uji regresi sederhana dan uji regresi ganda. Hasil penelitian adalah: (1) terdapat pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap mutu sekolah dasar yang dinyatakan dengan persamaan regresi sederhana Y= 4,714 + 0,966X1. dengan kontribusi sebesar 98,8%; (2) terdapat pengaruh kompetensi profesional guru terhadap mutu sekolah dasar yang dinyatakan dengan persamaan regresi sederhana Y= 4,479 + 0,674X2, dengan kontribusi sebesar 98,8%; (3) terdapat pengaruh kualitas sarana prasarana terhadap mutu sekolah yang dinyatakan dengan persamaan regresi sederhana Y= 0,228+0,996X3 dengan kontribusi sebesar 96,1%; dan (4) terdapat pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah kompetensi profesional guru dan kualitas sarana prasarana secara bersama-sama terhadap mutu sekolah dasar yang dinyatakan dengan persamaan regresi ganda Y= 2,866+0,497X1+0,210X2+0,181X3 dengan kontribusi sebesar 99,1%.

References

Ahmad, Dzaujak. 1996. Penunjuk Peningkatan Mutu Pendidikan di Sekolah Dasar dan Menengah. Jakarta: Depdikbud

Anwar, Khoirul, Mochammad Hendrik, Yaredi Waruwu, Suyitno Suyitno, dan Citra Dewi. 2022. “Pengaruh Sarana Prasarana Pendidikan Dan Kompetensi Guru Terhadap Mutu Pendidikan Di Sekolah Menengah Kejuruan”. Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, Dan Budaya 5 (3), 413-26

Arikunto, S. 2021. Manajemen Pengajaran Secara Manusia. Jakarta: Rineka Cipta

Bafadal, Ibrahim. 2014. Pengelolaan Perpustakaan Sekolah. Jakarta : Bumi. Aksara

Danim, S. 2009. Menjadi Komunitas Pembelajar Kepemimpinan Transformasional Dalam Komunitas Organisasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Depdiknas. 2007. Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi dan Kompetensi Guru. Jakarta: Depdiknas

Fauzan, Ahmad. 2016. Artikel: Diktat Modul 4 Evaluasi Pembelajaran (Program Pasca sarjana Universitas Negeri Padang)

Kesuma, I. W., & Supartha, I. G. 2016. Pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasional dengan mediasi organizational citizenship behavior dan kepuasan kerja. Jurnal Manajemen Unud, 10(3), 3677-3705.

Mutohar, P. M. 2014. Manajemen Mutu Sekolah: Strategi Peningkatan Mutu dan Daya Saing Lembaga Pendidikan Islam. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Robbins, Stephen P dan Judge, Timothy A. 2013. Organizational Behavior, (Terjemahan Ratna Saraswati dan Fabriella Sirait). Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Supardi. 2013. Kinerja Guru. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada

Suwatno. 2019. Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis. Bandung: Alfabeta

Suyanto dan Asep Jihad. 2013. Menjadi Guru Profesional. Jakarta: Erlangga

Syafaruddin, dkk. 2016. Administrasi Pendidikan. Medan: Perdana Publishing

Usman, Moh. Uzer. 2016. Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Yembise, Yohana Susana. 2018. Kepemimpinan Perempuan di Desa (Modul Jilid 1), Kementerian Pemberdayaan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia

Downloads

Published

2024-09-07

How to Cite

Lustiawati, Y. ., Abdullah, G. ., & Sudana, I. M. . (2024). PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH, KOMPETENSI PROFESIONAL GURU, DAN KUALITAS SARANA PRASARANA TERHADAP MUTU SEKOLAH PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN KEDUNGTUBAN KABUPATEN BLORA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(4), 12757–12761. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i4.34195