PENGARUH SELF-EFFICACY TERHADAP KESIAPAN KERJA PEGAWAI DI KELURAHAN SUKAWANGI BOGOR

Authors

  • Junengsih Junengsih Universitas Pertiwi Bekasi
  • Nurlelawati Nurlelawati Universitas Pertiwi Bekasi
  • Rustomo Rustomo Universitas Pertiwi Bekasi
  • Supriyadi Supriyadi Universitas Pertiwi Bekasi

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.31370

Keywords:

Self-Efficacy, Kesiapan Kerja, Pelayan Public

Abstract

Sebagai pelayan public seorang pegawai pada Kelurahan Sukawangi Bogor harus memiliki kemampuan dalam mengendalikan diri secara emosional. Penelitian ini akan menganalisa pengaruh selt-efficacy terhadap kesiapan kerja pegawai di Kelurahan Sukawangi Bogor. Dengan metode deskriptif kuantitatif untuk menganalisa kotribusi dan hubungan serta pengaruh pada regresi sederhana. Populasi adalah seluruh pegawai di Kelurahan Sukawangi Bogor secara generalisasi digunakan sebagai sampel dengan teknik sampel jenuh atau sampel populasi. Pengambilan data dengan menggunakan kuesioner pada skala likert. Hasil penelitian menujukkan bahwa pegawai Kelurahan Sukawangi Bogor sangat siap dalam menjalankan pekerjaannya sebagai pelayan public.

References

Abdullah. (2022). Metodologi Penelitian Kuantitatif (Nanda Saputra (ed.); Pertama). Yayasan Penerbit Muhammad Zaini.

Agustini, F. (2019). Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia (A. Ihdina (ed.); Pertama). UISU Press.

Bandura, A. (2019). Self-Efficacy in Changing Societies (A. Bandura (ed.); Third Edit). Cambridge University.

Basu, S. (2015). A Debate of Work Protection Among Informal Wage Earning Women Workers in Bengal: The Experiences of Work Participation and Negotiation in MGNREGA. SAGE Journal of Workplace Rights, Vol 2(No 3), 1–13. https://doi.org/https://doi.org/10.1177/2158244015592743

Bukit, B., Malusa, T., & Rahmat, A. (2017). Pengembangan Sumber Daya Manusia. Içinde Zahir Publishing.

Chen, S., & at.all. (2023). The Moderating Role of Teacher Collegiality in the Relationship Between Instructional Leadership and Teacher Self-Efficacy. SAGE journals, Educational Management Administration & Leadership, Vol 2(No 1), 1–12. https://doi.org/https://doi.org/10.1177/21582440231217884

Fauziah, A. (2018). Deskriptif Kuantitatif. Jurnal UINSU, Vol 1 No 1, 1–9.

Fitriyah, L. A., & Dkk. (2019). Menanamkan Effikasi Diri dan Kestabilan Emosi (I. L. Kurniawati (ed.); Pertama). LPPM Unhasyi Tebuireng Jombang.

Ghozali. (2018). Aplikasi analisis multivariate dengan program spss 19 (Edisi 5). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gunarto, G., & at.all. (2022). Pengaruh Kepribadian Efikasi Diri Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Badan Pusat Statistik Kabupaten Pandeglang. E-Journal Studia Manajemen, Vol 11(No 1), 25–36.

Hendayani, R., & at.all. (2024). Pelayanan Digital Kelurahan bagi Pegawai Kelurahan Nyengseret Kota Bandung dan Wawasan Entrepreneurship di Era Digital. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMSI), Vol 4(No 2), 301–306. https://doi.org/https://doi.org/10.54082/jamsi.1065

Holden, G., & at.all. (2017). A Social Work Education Outcome Measure: The Evaluation Self-Efficacy Scale–II. SAGE Jounal, Vol 11(No 2), 1–9. https://doi.org/https://doi.org/10.1177/2158244017728323

Jayusman, & dkk. (2020). Studi Deskriptif Kuantitatif Tentang Aktivitas Belajar Mahasiswa Dengan Menggunkan Media Pembelajaran Edmodo Dalam Pembelajaran Sejarah. Jurnal Artefak, Vol 7 No 1, 13–30.

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 73 Tahun 2005 tentang Kelurahan, Pub. L. No. PP No 73 Tahun 2025, 23 (2005).

Pei-Boon, O., & at.all. (2020). Psychometric Properties of the Sources of Counseling Self Efficacy in a Sample of Malaysian Secondary School Counselors. SAGE Jounal, Vol `(No 4), 1–12. https://doi.org/https://doi.org/10.1177/2158244020902076

Shofiah, V., & at.all. (2014). Self-Efficacy dan Self-Regulation Sebagai Unsur Penting Dalam Pendidikan Karakter(Aplikasi Pembelajaran Mata Kuliah Akhlak Tasawuf). Kutubkhanah: Jurnal Penelitian sosial keagamaan, Vol 17(No 2), 214–226. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24014/kutubkhanah.v17i2.818

Subyantoro, A., & dkk. (2022). Manajemen Pelatihan dan pengembangan Sumber Daya Manusia (Tri Mardiana (ed.); Cetakan 1). Zahir Publishing.

Sugiyono. (2016). Metode penelitian pendidikan, pendekatan kuantitatif. intro (Sugiyono (ed.)). Penerbit Alfabeta Bandung 2016.

Sugiyono. (2018). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan kombinasi (mixed methods) (Sugiono (ed.)). Alpabeta Bandung.

Taufan Alwany. (2018). Kinerja Pegawai Kelurahan Dalam Pelayanan Masyarakat di Kelurahan Tamalanrea Kecamatan Tamalanrea Kota Makassar. Jurnal Ilmu Pemerintahan Suara Khatulistiwa, Vol III(No 02), 134–150. https://doi.org/https://doi.org/10.33701/jipsk.v3i2.979

Winda, R. G., & at.all. (2022). Mediator Kompetensi Infrastruktur: Digital Skill dan Industri 4.0 Skills-Set Terhadap Kesiapan Tenaga Kerja Indonesia Dalam Menghadapi Dunia Kerja Masa Depan. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI), Vol 13(No 2), 238–258. https://doi.org/https://doi.org/10.21009/JRMSI.013.2.04

Zulkarnain, M. (2018). Peran Pemerintah Kelurahan dalam Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan Tamaona Kabupaten Gowa. Government: Jurnal Ilmu Pemerintahan, Vol 11(No 2), 103–110. https://doi.org/https://doi.org/10.31947/jgov.v11i2.8055

Downloads

Published

2024-07-09

How to Cite

Junengsih, J., Nurlelawati, N., Rustomo, R., & Supriyadi, S. (2024). PENGARUH SELF-EFFICACY TERHADAP KESIAPAN KERJA PEGAWAI DI KELURAHAN SUKAWANGI BOGOR. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(3), 9759–9766. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.31370

Most read articles by the same author(s)