PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN METODE TALKING STICK BERBANTUAN CARD PADA MATA PELAJARAN IPAS TERHADAP KARAKTER SISWA KELAS IV SDN KEBONDALEM MOJOSARI
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.29409Keywords:
Model Problem Based Learning, Metode Talking Stick, Card, Terhadap Karakter Siswa.Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan pengaruh model problem based learning talking stick berbantuan card pada mata pelajaran IPAS terhadap karakter siswa sekolah dasar. Jenis penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan desain one group pretest posttest research design. Sampel pada penelitian ini adalah siswa kelas IV A dengan jumlah 20 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes dan angket. Data yang telah diperoleh kemudian dianalisis menggunakan SPSS 22. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan menunjukkan bahwa uji normalitas nilai pada pretest pembelajaran PBL talking stick berbantuan card pada output bagian Shapiro-Wilk menunjukkan bahwa data berdistribusi normal. Peneliti melanjutkan dengan melakukan uji homogen dari hasil nilai pretest dan posttest menggunakan One Way ANOVA yang menunjukkan varians yang sama sehingga dapat dikatakan homogen dan analisis parametrik dapat dilanjutkan. Sedangkan pada hasil uji T pada pretest dan posttest disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Sedangkan karakter pada kedisiplinan terdapat rata-rata presentase 80% dengan kriteria setuju, untuk religiousnya terdapat presentase rata-rata 75% dengan kriteria setuju dan yang peduli lingkungan terdapat presentase 81,15% dengan kriteria sangat setuju. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh dari model PBL talking stick berbantuan card pada mata pelajaran IPAS terhadap karakter siswa kelas IV sekolah dasar.References
Auridhea, Syavira Yuri, and Rosmiati Rosmiati. "PENINGKATAN AKTIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPAS DARI PERSPEKTIF MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBASIS JIGSAW PADA KURIKULUM MERDEKA." Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) 7.2 (2024): 4583-4591.
Asiyah'Nur. (2019). Pengaruh penerapan model pembelajaran talking stick terhadap keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran produk kreatif dan kewirausahaan di sekolah. Skripsi. UIN SUSKA RIAU.
Er, C. O. (n.d.). Pendidikan karakter di sekolah dasar islam terpadu (sd it) al huda sidayu kecamatan binangun kabupaten cilacap.
Fauzi Fatchul. (2020). Pengaruh buku cerita bergambar berbasis scientific approach dengan metode project based learning terhadap keterampilan observasi dan sikap peduli lingkungan siswa kelas ii sd. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.
Febriyanti, R. A., Putri, M. H. S., Husnia, F., Rusminati, S. H., & Rosidah, C. T. (n.d.). Penerapan nilai-nilai profil pelajar pancasila melalui pembelajaran kontekstual di sekolah dasar.
Gantini, H., & Fauziati, E. (2021). Penanaman Karakter Siswa Sekolah Dasar Melalui Pembiasaan Harian dalam Perspektif Behaviorisme. Jurnal Papeda: Jurnal Publikasi Pendidikan Dasar, 3(2), 145–152. https://doi.org/10.36232/jurnalpendidikandasar.v3i2.1195.
Judiani, S. (2010). Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Melalui Penguatan Pelaksanaan Kurikulum. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 16(9), 280–289. https://doi.org/10.24832/jpnk.v16i9.519.
M. Sukron, B. I. & Hayuk Dining Tyastuti. (2023). Peningkatan Hasil Belajar IPAS Materi Membangun Masyarakat yang Beradab melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Kartu Bergambar pada Peserta Didik Kelas IVA SDN Sampangan 02 Semarang. https://doi.org/10.5281/ZENODO.8121338.
Mahmudiyah, A., & Mulyadi, M. (2021). Pembentukan Karakter Religius Di Madrasah Ibtidaiyah Berbasis Pesantren. ZAHRA: Research and Tought Elementary School of Islam Journal, 2(1), 55–72. https://doi.org/10.37812/zahra.v2i1.223.
Manurung,Supriyanto,Alberth, Halim Abdul., et al. (2022). Peranan pembelajaran problem ased learning dalam meningkatkan pendidikan karakter siswa di sdn kenari 07 pagi. Skripsi Universitas Esa Unggul. UEU-Research-28697-16_1020.pdf (esaunggul.ac.id).
Nasuha Ismail Rafki, Mudjiran, Neviyarni. (2019). Membangun karakter melalui implementasi teori belajar behavioristik pembelajaran matematika berbasis kecakapan abad 21. Menara Ilmu Vol. XIII No.11. https://jurnal.umsb.ac.id/index.php/menarailmu/article/view/1649/1410.
Purwanto Andri, Soedarmo Runalan, Suryan Aan. (2021). Model pembelajaran problem based learning dalam pebelajaran sejarah untuk meningkatkan karakter siswa di kelas x sma negeri 3 banjar. Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan) Vol. 2, No. 2, https://prosiding.biounwir.ac.id/article/view/189.
Putri Helmalia, Maison, Agus Kurniawan Dwi, Simanjuntak Edianto. (2021). Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah (pbl) terhadap karakter bersahabat/komunikatif siswa pada pelajaran fisika. https://r.search.yahoo.com/_ylt=AwrKBXDxTOFl.kg9WgPLQwx.;_ylu=Y29sbwNzZzMEcG9zAzEEdnRpZAMEc2VjA3Ny/RV=2/RE=1709292914/RO=10/RU=https%3a%2f%2fprosiding.biounwir.ac.id%2farticle%2fview%2f189/RK=2/RS=8AdZXQalwJRlQugGP50B_iTQHiA-
Rais Muhammad. (2020). Pengaruh model pembelajaran talking stick terhadap kemampuan menyimak anak usia 5-6 tahun di ra islamiyah al amin. Skripsi. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
Ratnawati,Dewi, Handayani Isnaini , Hadi Windia. (2020). Pengaruh model pembelajaran pbl berbantu question card terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa smp. https://www.online journal.unja.ac.id/edumatica/article/view/7683.
Reda, I. G. (n.d.). Pengaruh model pembelajaran talking stick pada materi himpunan terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas vii smps katolikchristo regi. Jurnal Pendidikan Matematika, 3.
Satianingsih, Rarasaning, et al. "Perceptions of pre-service elementary school teachers toward education for sustainable development through character education." E3S Web of Conferences. Vol. 513. EDP Sciences, 2024.
Shinta, M., & Ain, S. Q. (2021). Strategi Sekolah Dalam Membentuk Karakter Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 4045–4052. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1507.
Widhyalestari, N. N. T. A., Putra, DB. Kt. Ngr. S., & Darsana, I. W. (2020). Pengaruh model pembelajaran talking stick berbantuan media question card terhadap kompetensi pengetahuan ipa. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan, 4(1), 48. https://doi.org/10.23887/jppp.v4i1.25011
Yanti Febri, Batubara Nurhasana, Pane Pratiwi Eva. (2023). Pengaruh model pembelajaran talking stick dengan berbantuan media question card terhadap minat dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem periodik unsur di kelas. Journal Of Social Science Research, 3 (6), 9158-9171. https://j-innovative.org/index.php/Innovative.
Zaiyar, Khaulah,Siti, Fitri, Hidayatul, Jannah, Raihanil. (2023). Pengembangan e-modul berbasis problem based learning terhadap kemampuan berfikir kritis siswa. Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan (JISIP) Vol. 7 No. 3.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Anita Inayatul Mahmunah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.