PENGGUNAAN GADGET TERHADAP PERKEMBANGAN SOSIAL PADA ANAK USIA DINI

Authors

  • Nida Illaha Filza Universitas Pendidikan Indonesia
  • Hayani Wulandari Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.21931

Keywords:

Gadget, Perkembangan, Sosial

Abstract

Gadget merupakan salah satu alat teknologi yang sering digunakan oleh banyak orang dan semakin berkembang pesat juga teknologinya. Terdapat banyak manfaat jika penggunaan dalam gadget ini sesuai, jika dalam penggunaannya berlebihan akan menimbulkan dampak yang negatif terlebih jika yang menggunakannya anak usia dini. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana penggunaan gadget pada usia dini terhadap perkembangan sosialnya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Untuk sumber data ini diambil dari orang tua yang memiliki anak usia dini dengan dengan mengguanakan teknik observasi dan pembagian kuesioner. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa sebagian besar banyak orang tua yang masih membatasi penggunaan gadget anak di rumah, serta banyak orang tua yang setuju jika penggunaan gadget yang berlebihan ini bisa berdampak negatif pada perkembangan sosial anak, seperti anak mulai malas untuk beraktivitas dan susah untuk berbaur di lingkungannya.

References

Annisa, N., Padilah, N., Rulita, R., & Yuniar, R. (2022). Dampak Gadget Terhadap Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Indonesia, 3(09), 837–849.

Chusna, P. A. (2017). Pengaruh media gadget pada perkembangan karakter anak. Dinamika Penelitian: Media Komunikasi Penelitian Sosial Keagamaan, 17(2), 315–330.

Dewanti, T. C., Widada, W., & Triyono, T. (2016). Hubungan antara keterampilan sosial dan penggunaan gadget smartphone terhadap prestasi belajar siswa SMA Negeri 9 Malang. Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling, 1(3), 126–131.

Gazali, E. (2018). Pesantren di antara generasi alfa dan tantangan dunia pendidikan era revolusi industri 4.0. OASIS: Jurnal Ilmiah Kajian Islam, 2(2), 94–109.

Hidayat, A., & Maesyaroh, S. S. (2020). Penggunaan Gadget pada Anak Usia Dini. JURNAL SYNTAX IMPERATIF: Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan, 1(5), 356–368.

Hijriyani, Y. S., & Astuti, R. (2020). Penggunaan gadget oleh anak usia dini pada era revolusi industri 4.0. Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 8(1), 16–28.

Manumpil, B., Ismanto, A. Y., & Onibala, F. (2015). Hubungan penggunaan gadget dengan tingkat prestasi siswa di SMA Negeri 9 Manado. Jurnal Keperawatan, 3(2).

Marsal, A., & Hidayati, F. (2017). Pengaruh smartphone terhadap pola interaksi sosial pada anak balita di lingkungan keluarga pegawai UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Jurnal Ilmiah Rekayasa Dan Manajemen Sistem Informasi, 3(1), 78–84.

Mukhtazar, M. P. (2020). Prosedur Penelitian Pendidikan. Absolute Media.

Nasution, T., Ariani, E., & Emayanti, M. (2022). Pengaruh Penggunaan Gadget Terhadap Kemampuan Interaksi Sosial Pada Anak Usia Dini. Journal of Science and Social Research, 5(3), 588–594.

Nurhakim, S. (2015). Dunia komunikasi dan gadget: Evolusi alat komunikasi, menjelajah jarak dengan gadget. Zikrul Hakim Bestari.

Octaviana, E. (2022). Analisis Penggunaan Gadget pada Perkembangan Sosial Emosional Anak di PAUD Darul Aman Kabupaten Temanggung. JIPSI: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Sains Islam Interdisipliner, 1(1 Agustus), 53–62.

Rodhi, N. N. (2022). Metodologi Penelitian. Media Sains Indonesia.

Sari, T. P., & Mitsalia, A. A. (2016). Pengaruh penggunaan gadget terhadap personal sosial anak usia pra sekolah di TKIT Al Mukmin. Profesi (Profesional Islam): Media Publikasi Penelitian, 13(2).

Subarkah, M. A. (2019). Pengaruh gadget terhadap perkembangan anak. Rausyan Fikr: Jurnal Pemikiran Dan Pencerahan, 15(1).

Sugiyono, D. (2014). Metode penelitian pendidikan.

Sukardi, H. (2021). Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi Dan Praktiknya (Edisi Revisi). Bumi Aksara.

Downloads

Published

2023-12-12

How to Cite

Filza, N. I. ., & Wulandari , H. . (2023). PENGGUNAAN GADGET TERHADAP PERKEMBANGAN SOSIAL PADA ANAK USIA DINI. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 3176–3181. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.21931