OPTIMALISASI POTENSI WISATA MELALUI PENINGKATAN KUALITAS MAKANAN DAN MINUMAN HALAL DI DESA MANIK MARAJA: KONTRIBUSI BAGI KESEJAHTERAAN MASYARAKAT LOKAL

Authors

  • Aida Nur Hasanah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Sultan Khairul Fawaz Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Sakila Andra Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Rizwani Dara Betha Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Sarifah Nabiha Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v6i2.43906

Keywords:

Potensi Wisata, Makanan dan Minuman Halal, Kesejahteraan Masyarakat Lokal

Abstract

Desa Manik Maraja memiliki potensi wisata yang belum tergali secara optimal, di mana salah satu faktor pentingnya adalah kualitas dan ketersediaan makanan serta minuman halal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi masalah terkait kualitas makanan dan minuman halal di desa tersebut, dengan fokus pada rendahnya kesadaran UMKM untuk mengurus sertifikasi halal. Penelitian ini menggunakan metode pra-lapangan, lapangan, dan pasca-lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kesadaran UMKM di Desa Manik Maraja mengenai pentingnya sertifikasi halal masih tergolong rendah, dengan alasan seperti kurangnya informasi, biaya yang dianggap mahal, dan proses yang rumit. penelitian ini juga menyoroti peran penting sertifikasi halal dalam meningkatkan potensi wisata di Desa Manik Maraja. Dengan adanya sertifikasi halal, produk makanan dan minuman UMKM dapat lebih dipercaya oleh wisatawan Muslim, sehingga meningkatkan daya tarik wisata dan pada akhirnya berkontribusi pada peningkatan kesejahteraan masyarakat lokal.

References

Adamsah, B., & Subakti, G. E. (2023). Perkembangan industri halal terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Indonesian Journal of Halal, 5(1), 71–75.

Arifin, H. (2023). Analisis sistem sertifikasi halal kategori self declare. Sinomika Journal, 1(5), 1173–1180.

Camelia, I., Achmad, L. I., Ainulyaqin, M. H., Edy, S., & Universitas Pelita Bangsa. (2024). Analisis peran sertifikasi halal pada bisnis UMKM Kabupaten Bekasi. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 10(2), 1474–1484.

Indah. (2022). Ini syarat daftar sertifikasi halal gratis kategori ‘self declare.’ Kementerian Agama Republik Indonesia. https://kemenag.go.id/nasional/ini-syarat-daftar-sertifikasi-halal-gratis-kategori-quotself-declarequot-4b6skv

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (2021). Potensi pengembangan wisata halal di Indonesia. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia. https://kemenparekraf.go.id/ragam-pariwisata/Potensi-Pengembangan-Wisata-Halal-di-Indonesia

Latifah, E., & Abdullah, R. (2022). Peran sertifikat halal dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi syariah di Indonesia. JIDE: Journal of International Development Economics, 1(2), 126–144.

Lubis, M. Z., Anurogo, W., & Pamungkas, D. (2018). Pemberdayaan masyarakat Nongsa dengan pembelajaran penentuan daerah penangkapan ikan berbasis teknologi di bidang kelautan. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat – Indonesian Journal of Community Engagement, 4(1), 11–18.

Nur, R. A. (2022). Ini syarat daftar sertifikasi halal gratis kategori ‘self declare.’ Kompasiana. https://www.kompasiana.com/rahmaaininur/6231e62ecfca51099e209082/peluang-dan-tantangan-pariwisata-halal-di-indonesia

Rosita, A., Suzaini, S., Takwa, W. H., & Hasan, Z. (2023). Implementasi sertifikasi halal pada produk makanan dan minuman UMKM di Kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis. Primer: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(2), 92–97.

Soleha. (2023). Potensi pariwisata halal di Indonesia dalam menarik wisatawan internasional. Ar-Rehla, 3(2), 134–143.

Surur, F. (2020). Wisata halal: Konsep dan aplikasi. Alauddin University Press.

Tjilen, A. P., Waas, R. F. Y., Ririhena, S. W., Tambaip, B., Ohoiwutun, Y., & Prihandayani, R. D. (2023). Optimalisasi potensi desa wisata melalui manajemen pengelolaan yang berkelanjutan: Kontribusi bagi kesejahteraan masyarakat lokal. Nanggroe: Jurnal Pengabdian Cendikia, 2(6), 38–49.

Yuningsih, A., Putri, R. E., & Jubba, H. (2023). Implikasi sertifikasi halal terhadap perkembangan industri halal di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, 8(2), 159–175.

Downloads

Published

2025-03-28

How to Cite

Nur Hasanah, A., Fawaz, S. K., Andra, S., Betha, R. D., & Nabiha, S. (2025). OPTIMALISASI POTENSI WISATA MELALUI PENINGKATAN KUALITAS MAKANAN DAN MINUMAN HALAL DI DESA MANIK MARAJA: KONTRIBUSI BAGI KESEJAHTERAAN MASYARAKAT LOKAL. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(2), 2126–2132. https://doi.org/10.31004/cdj.v6i2.43906

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.