PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KOMPLEKSITAS TUGAS TERHADAP KINERJA ORGANIASI SURVEY PADA DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN KOTA PALEMBANG

Authors

  • Mega Utami Universitas Indo Global Mandiri
  • Harsi Romli Universitas Indo Global Mandiri
  • Lukita Tri Permata Universitas Indo Global Mandiri

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.28273

Keywords:

Kualitas Sistem Informasi Akuntansi, Kompleksitas Kerja dan Kinerja Organisasi

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantittatif yang dlakukan pada Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Palembang. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas sistem informasi akuntansi dan kompleksitas tugas terhadap kinerja organisasi. Penelitian ini menggunakan data primer melalui kuesioner skala ordinal dengan melibatkan 94 responden. Penelitian ini menggunakan bantuan software SEM-PLS. Hasil path coefficient menunjukkan bahwa: (a) kualitas sistem informasi akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja organisasi. (b) kompleksitas tugas berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja organisasi.

References

Amalina, A. N. (2021). Pengaruh Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Efisiensi Biaya Produksi Pada Pt. Semen Baturaja (Persero) Tbk.

Dewi, D. A. S. C., & Wati, N. W. A. E. (2021). Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Insentif Sebagai Pemoderasi. Hita Akuntansi Dan Keuangan, 2(3), 406–422. Https://Doi.Org/10.32795/Hak.V2i3.1824

Pangestuti, D. C. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kompetensi Pramuwisata. Jurnal Manajemen, 10(2), 120–128. Http://Journal.Feb.Unmul.Ac.Id/Index.Php/Jurnalmanajemen

Putu, N., Putri, H. N., Ketut Sunarwijaya, I., Ernawatiningsih, L., Ekonomi, F., Universitas, B., & Denpasar, M. (2023). Pengaruh Skill, Pengalaman Kerja, Kompleksitas Tugas, Kecanggihan Teknologi Informasi Dan Partisipasi Manajemen Terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Pada Koperasi Simpan Pinjam Di Kecamatan Marga. Kumpulan Hasil Riset Mahasiswa Akuntansi (Kharisma), 5(Juni), 424–433.

Sani, C., & Andriany, Y. (2020). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Manajemen, Human Capital Dan Ketidakpastian Lingkungan Terhadap Kinerja Manajerial (Studi Kasus Pada Karyawan Bidang Manajemen Keuangan Pt. Semen Padan. Pareso Jurnal, 2.

Sunarka, P. S., & Bakhtiar, M. R. (2019). Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal, Kompleksitas Tugas, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Aset, 21(1), 53–62. Https://Doi.Org/10.37470/1.21.1.146

Wulandari, N. N. S., Andi, K., & Widiyanti, A. (2022). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Lembaga Keuangan Mikro Di Lampung Selatan. Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Ekonomi Akuntansi, 6(1), 15. Https://Doi.Org/10.31851/Neraca.V6i1.7824

Downloads

Published

2024-05-15

How to Cite

Utami, M. ., Romli, H. ., & Permata, L. T. . (2024). PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KOMPLEKSITAS TUGAS TERHADAP KINERJA ORGANIASI SURVEY PADA DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN KOTA PALEMBANG. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(2), 5574–5581. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.28273