PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA KELAS IX SMP NEGERI 2 TUHEMBERUA

Authors

  • Destina Zai Universitas Nias
  • Toroziduhu Waruwu Universitas Nias

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.18785

Keywords:

Model Pembelajaran Picture and Picture, Hasil Belajar, Proses Pembelajaran

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi dari hasil studi pendahulan peneliti di SMP Negeri 2  Tuhemberua khususnya di Kelas IX dan diperoleh bahwa nilai rata-rata hasil belajar siswa masih berkategori kurang dan proses pembelajaran IPA cenderung berpusat pada guru. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Hasil belajar IPA IPA dengan menerapkan model pembelajaran Picture and Picture, mendeskripsikan proses pembelajaran IPA dengan menerapkan model pembelajaran Picture and Picture dan mendeskripsikan kualitas pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran Picture and Picture. Jenis penelitian ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian yaitu siswa kelas IX SMP Negeri 2 Tuhemberua yang berjumlah 22 orang semester ganjil  tahun pembelajaran 2023/2024. Instrumen yang digunakan yaitu teshasil belajar siswa, lembar observasi proses  pembelajaran (responden Guru),  dan angket kualitas pembelajaran. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Proses pembelajaran IPA menggunakan model pembelajaran picture and picture di kelas IX SMP Negeri 2 Tuhemberua pada siklus I sebesar 40% dengan kategori cukup baik dan pada siklus II sebesar 95,4% dengan kategori sangat baik. 2) Kualitas proses pembelajaran pada siklus I sebesar 60% dengan kategori cukup baik dan pada siklus II sebesar 87% dengan kategori sangat baik  3) Rata-Rata hasil belajar siswa pada siklus I sebesar 66,06 dengan kategori cukup baik dan persentase ketuntasan siswa sebesar 59%. Pada siklus II rata-rata hasil belajar siswa 81,7 dengan berkategori baik dan persentase ketuntasan siswa sebesar 95%.  Dengan demikian model pembelajaran  Picture and Picture dapat meningkatkan hasil belajar siswa

References

Abdul R. K. & Marliza O. (2020). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam. Jurnal Akademika, 9(1). 109-126. https://media.neliti.com/media/publications/116863-ID-korelasi-motivasi-

Akhiruddin & Sujarwo. (2019). Belajar Dan Pembelajaran (Cetakan Pertama). . Cv. Cahaya Bintang Cemerlang

Aris, Shoimin, (2020). 68 Model Pembelajaran Inovatif Dalam Kurikulum 2013. Ar. Ruzz Media

Dahlia, dkk. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Cooperative Tipe Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Materi Sistem Pencernaan. Jurnal Ilmiah Edu Research. 10 (2). Desember, 1-6

Dahrun. (2022). Komponen proses pembelajaran melalui model, pendekatan, pendekatan strategi, pendekatan teknik dan taktik. Jurnal Pendidikan islam. 5(2). 36-48.

https://uia.e-journal.id/Tahdzib/article/view/2319

Djamaludin & Wardana. (2019). Belajar Dan Pembelajaran (Cetakan Pertama). Cv. Kaaffah Learning Center

Djamaludin & Wardana. (2021). Belajar Dan Pembelajaran (Cetakan Kedua). Cv. Kaaffah Learning Center

Eva & Chrisnaji. (2019). Pengajaran Menulis Puisi Menggunakan Metode Picture And Picture. STKIP Kusuma Negara Publishing

Fatimah & Ratna. (2018). Strategi Belajar & Pembelajaran Dalam Meningkatkan Keterampilan Bahasa. Jurnal pendidikan bahasa dan sastra Indonesia. 1(2). 108-113.

https://jurnal.umj.ac.id/index.php/penaliterasi

Hayati, Prima. (2023). Model Kooperatif Tipe Picture And Picture Dalam Pembelajaran. Dharmas Education Journal. 4(2). 505-512. http://ejournal.undhari.ac.id/index.php/de_journal

Homroul. (2021). Analisis Model Pembelajaran Make A Match terhadap Hasil Belajar Siswa.Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran. 9(2). 321-334.

Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP) (unesa.ac.id)

Kosilah & Septian. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Assure Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inovasi Penelitia. 1(6). 1139-1148.

https://stp-mataram.e-journal.id/JIP/article/view/214

Lawe, dkk. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas VI. Jurnal Inovasi Pendidikan. 3(10), 7869-7876

Mansur, dkk. (2021). Pembelajaran Picture and Picture untuk Meningkatkan motivasi dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Invertebrata. Journal Biology Education. 4(1). 72-79.

http://journal.iainkudus.ac.id/index.php/jbe

Mansur S. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar Biologi SMA. Jurnal Eduscience. 9(2). 288-293.

Mardicko. (2022). Belajar dan Pembelajaran. Jurnal Pendidikan dan Konseling. 4(4). 5482-5492

Nur Fajriyati & Ina M. (2020). Tiga Ranah Taksonomi Bloom Dalam Pendidikan. Jurnal Edukasi dan Sains. 2(1). 132-139. https://core.ac.uk/download/pdf/327208746.pdf

Priansa. 2019. Pengembangan Strategi dan Model Pembelajaran Inovatif, Kreatif, dan Prestatif dalam memahami peserta didik. Bandung:Pustaka Setia

Putu, A. S. & Ninyoman K. (2017). Penerapan Model Picture And Picture Berbasis Pendekatan Saintifik Untuk Meningkatkan Hasil Pengetahuan IPA. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 1(2), 99-106.. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JISD/article/download/10144/6542/11358

Purba, dkk. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VI UPTD SD Negeri 124401 Jl. Dahlia Pematang Siantar. Journal On Education.6(1). 1910-1922. : http://jonedu.org/index.php/joe

Rizky & Putri. (2019). Peningkatan Kualitas Pembelajaran Ipa Melalui Model Example Non-Example Berbantuan Media Audio Visual. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaan IPA Indonesia. 9(3). 131-138

https://ejournal-pasca.undiksha.ac.id/index.php/jurnal_ipa/index

Sadikin, Ali. (2020). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Picture and Picture yang dipadukan Dengan Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Everyone is a Teacher here Terhadap Hasil Belajar Biologi. Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi. 6(4), 584593. https://online-journal.unja.ac.id/biodik

Setiawan. (2017). Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: Uwais Inspirasi Indonesia

Tria Melvin & Surdin. (2017). Hubungan Antara Disiplin Belajar Di Sekolah Dengan Hasil Belajar Geografi Pada Siswa Kelas X Sma Negeri 10 Kendari. Jurnal Penelitian Pendidikan Geografi. 1(1). 1-14.

https://ojs.uho.ac.id/index.php/ppg/article/download/2415/1783

Downloads

Published

2023-09-12

How to Cite

Zai, D. ., & Waruwu, T. . (2023). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA KELAS IX SMP NEGERI 2 TUHEMBERUA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(3), 201–212. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.18785