PENGARUH BIMBINGAN KARIR TERHADAP KEMANDIRIAN SISWA DALAM MEMILIH KARIR DI KELAS XI SMK Negeri 1 Ma’u

Authors

  • Hanna Gloria Christopher IKIP Gunungsitoli

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.642

Keywords:

Psikologi pendidikan dan pembelajaran

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap pengaruh layanan bimbingan karir terhadap kemandirian siswa dalam memilih karir siswa kelas XI SMK Negeri 1 Ma’u. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sampel penelitian adalah siswa kelas XI SMK Negeri 1 Ma’u berjumlah 30 siswa. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian adalah (1) Berdasarkan hasil perhitungan yang dilakukan untuk seluruh variabel penelitian sebanyak 70 item, uji validitas dan reliabilitas dinyatakan valid dan reliabel, (2) Berdasarkan rata-rata hitung angket penelitian untuk variabel Bimbingan karir adalah 94,53 termasuk dalam kategori sangat tinggi. Rata-rata hitung angket penelitian untuk variabel Kemandirian siswa dalam memilih karir adalah 94,68 termasuk kategori sangat tinggi, (3) Perhitungan koefisien korelasi diperoleh data antara Variabel (X) dan Variabel (Y) menggunakan rumus Korelasi Product Moment sebesar 0,988, (4) Berdasarkan perhitungan uji koefisien korelasi antara dua variabel dengan metode korelasi r product moment didapat rxy = 0,988, kemudian dihitung Koefisien determinasi sebesar 97,614% artinya bahwa antara Bimbingan Karir dengan Kemandirian siswa dalam memilih karir memberikan sumbangan sebesar 97,614, (5) Untuk membuktikan hipotesis penelitian ini maka dilakukan pengujian hipotesis dengan menggunakan uji t satu pihak.Setelah diperoleh nilai r selanjutnya dilakukan perhitungan nilai thitung sebesar 46,832. Nilai thitung dikonfirmasikan dengan nilai ttabel untuk dk = (n1 – 1) = 55 pada taraf signifikan 5% (α = 0,05) adalah 2,000. Karena thitung> ttabel yaitu 46,832 > 2.000 maka Ha diterima dan Ho ditolak yang berarti “Ada Pengaruh Bimbingan Karir Terhadap Kemandirian Siswa Dalam Memilih Karir Di Kelas XI SMK Negeri 1 Ma'uâ€.

Author Biography

Hanna Gloria Christopher, IKIP Gunungsitoli

Prodi Bimbingan Konseling

References

Abdul, Ruslan, Gani, 1985, Bimbingan Karir, Tarsito, Bandung.

Arikunto, Suharsimi, 2006, Prosedur Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta.

Dakhi, O. “Aplikasi Pendeteksian Kerusakan File Akibat Virus Dengan Menggunakan Metode Heuristic.†Pelita Informatika Budi Darma, vol. 4, no. 1, pp. 35-41, 2013.

Dakhi, O. 2013. Belajar Javascript Dengan Mudah Dan Detail. Jakarta: Dapur Buku. pp. 1-202.

Depdiknas, 2007, Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal, Depdiknas, Jakarta.

Hidayati, Richma, 2015, Layanan Informasi Karir Membantu Peserta Didik Dalam Meningkatkan Pemahaman Karir, FKIP Universitas Muria Kudus, Jurnal Konseling GUSJIGANG, Vol. 1 No. 1 Tahun 2015 ISSN 2460-1187.

Mulyaningtyas Renita B. dan Hadiyanto Purnomo Yusup, 2006, Bimbingan dan Konseling untuk SMA/MA Kelas XI, Esis, Yogyakarta.

Prayitno. 2004. Layanan Bimbingan dan Konseling. Padang: Universitas Negeri Padang.

Hidayati, 2015. Dasar-dasar Bimbingan dan Konseling, Rineka Cipta, Jakarta.

Sarumaha, R., Harefa, D., & Zagoto, Maria M. (2018). Upaya Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Geometri Transformasi Refleksi Siswa Kelas XII-IPA-B SMA Kampus Telukdalam Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning Berbantuan Media Kertas Milimeter. Jurnal Education and development, Vol.6 No.1, 90-96. https://doi.org/10.37081/ed.v6i1.668

Subana, 2001, Dasar-dasar Penelitian Ilmiah, Pustaka Setia, Bandung. Sugiyono, 2009, Prosedur Penelitian, Alfabeta, Bandung.

Sukardi, Dewa Ketut, 2004, Psikologi Pemilihan Karir, Rineka Cipta, Jakarta. Suparno Paul, 2003, Pendidikan Budi Pekerti untuk SMA/SMK, Kanisius.

Tim Penyusun, 2011, Pedoman Penulisan Skripsi, Edisi Kelima, IKIP Gunungsitoli, Gunungsitoli.

Winkel, W. S. dan Hastuti, 2005, Bimbingan dan konseling di Institusi Pendidikan, Media Abadi, Jakarta.

Hartono, 2010, Pelaksanaan Bimbingan Karir, (online), (http://www.kompasiana.com. diakses 2 Januari 2018).

Lamman, Spencer dan Kass 2007, Kemandirian dalam Belajar, (online) (http://www.cantique.blongspot.com. diakses 24 Januari 2018).

Anne Roe, 1956, BK karir, (online). (http:/bkpemula.wordpress.com. diakses 19 Februari 2018).

S., Mamat dan Nandang B, 2000, Bimbingan Karir di SMK, (online) (http://file.upi.edu, diakses 2 Juni 2012).

Zagoto, Maria M., Yarni, Nevi; Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 2(2), 259-265.

Zagoto, Maria M. & Dakhi, O (2018). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Peminatan Berbasis Pendekatan Saintifik Untuk Siswa Kelas XI Sekolah Menengah Atas. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 1(1), 157-170.

Zagoto, Maria M. (2018). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis Realistic Mathematic Educations Untuk Siswa Kelas V Sekolah Dasar, Jurnal Education And Development, vol. 3, no. 1, p. 53, Feb. 2018. https://doi.org/10.37081/ed.v3i1.139

Downloads

Published

2019-12-28

How to Cite

Christopher, H. G. (2019). PENGARUH BIMBINGAN KARIR TERHADAP KEMANDIRIAN SISWA DALAM MEMILIH KARIR DI KELAS XI SMK Negeri 1 Ma’u. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 2(2), 346–352. https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.642