PENANAMAN NILAI TOLERANSI UMAT BERAGAMA DIKALANGAN SISWA SMK NEGERI 1 GUNUNGSITOLI UTARA
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v4i2.3623Keywords:
Penanaman Nilai Toleransi, Umat BeragamaAbstract
Masyarakat Indonesia yang beraneka ragam telah dibingkai dalam satu konsep negara kesatuan republik Indonesia, oleh karenanya seluruh elemen masyarakat perlu menyadari bahwa perbedaan itu merupakan anugerah yang harus dihargai dan dihormati demi menjaga keutuhan bangsa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penanaman nilai toleransi umat beragama di kalangan siswa SMK Negeri 1 Gunungsitoli Utara. Hasil penelitian ini disimpulkan bahwa penanaman nilai toleransi umat beragama dilakukan dengan cara menghormati ibadah orang lain misalnya siswa yang sedang menjalankan ibadah puasa bagi saudara saudara muslim juga kristen dan katolik dengan menghargai hari-hari besar keagamaan. Menghargai, menghormati dan memperlakukan baik semua orang tanpa melihat perbedaan, tidak membuli dan juga mampu menerima saran atau masukan serta membiasakan diri menjadi panutan ditengah-tengah masyarakat, keluarga dan sekolah. Kendala penanaman nilai toleransi umat beragama adalah masih lemahnya kesadaran peserta didik dalam berperilaku baik khususnya dalam menanamkan nilai-nilai toleransi.References
Azman, A., Ambiyar, Simatupang, W., Karudin, A., Dakhi, O.(2020). Link And Match Policy In Vocational Education To Address The Problem Of Unemployment. International Journal Of Multi Science,1(6), 76-85.
Abdullah, Maskuri (2013). Pluralisme Agama dan Kerukunan dalam Keagamaan, Jakarta: Buku Kompas.
Bawamenewi, A (2021). Peran Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Guru Dan Siswa Di SMA Negeri 1 Lolofitu Moi. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 4(1), 235-241.
Bawamenewi, A (2013). Pengaruh Disiplin Keluarga terhadap Perilaku Siswa Kelas XI di SMA Negeri 1 Gunungsitoli Idanoi. Jurnal Ilmiah IKIP Gunungsitoli 1 (1), 168-525
Deklarasi Prinsip-Prinsip Tentang Toleransi Diumumkan Dan Ditandatangani Oleh Negara-Negara Anggota Unesco Pada 16 November 1995.
Fajra, M., Ambiyar, A., Rizal, F., & Dakhi, O. (2020). Pengembangan Model Evaluasi Kualitas Output Pembelajaran Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Kota Padang. Cakrawala: Jurnal Pendidikan, 14(1), 1-9. https://doi.org/10.24905/cakrawala.v14i1.1480
Fajra, M., Jalinus, N., Jama, J., & Dakhi, O. (2020). Model Pengembangan Kurikulum Sekolah Inklusi Berdasarkan Kebutuhan Perseorangan Anak Didik. Jurnal Pendidikan 21 (1), 51-63. https://doi.org/10.33830/jp.v21i1.746.2020
Masril, M., Dakhi, O., Nasution, T., Ambiyar. (2020). Analisis Gender Dan Intellectual Intelligence Terhadap Kreativitas. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 18 (2), 182-191. https://doi.org/10.31571/edukasi.v18i2.1847
Masril, M., Jalinus, N., Jama, J., & Dakhi, O. (2020). Implementasi Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Kurikulum 2013 Di SMK Negeri 2 Padang. Konstruktivisme: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran , 12 (1), 12-25.
Novalinda, R., Dakhi, O., Fajra, M., Azman, A., Masril, M., Ambiyar., Verawadina, U. (2020). Learning Model Team Assisted Individualization Assisted Module to Improve Social Interaction and Student Learning Achievement. Universal Journal of Educational Research, 8(12A), 7974 -7980. DOI: 10.13189/ujer.2020.082585.
Soekanto, Soerjono (2000). Kamus Sosiologi. Jakarta: Royandi.
Sukmadinata, Nana Syaodih (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Kerjasama Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia dengan RT Remaja Rosdakarya.
Suparlan, Pasurdi (2008). Pembentukan Karakter. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sutton, Margaret (2016). Nilai dalam Pelaksanaan Demokrasi. Vol. 2, No. 1
Timor, A. R., Ambiyar, A., Dakhi, O., Verawardina, U., & Zagoto, M. M. (2020). Effectiveness of problem-based model learning on learning outcomes and student learning motivation in basic electronic subjects. International journal of multi science, 1(10), 1-8
Tilaar, H.A.R (2000). Pendidikan, Kebudayaan, dan Masyarakat Madani Indonesia. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
W.J.S Poerwadarminta. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 2(2),
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Syukur Aman Harefa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.