ANALISIS PRODUKTIVITAS PEKERJA DI PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.31129Keywords:
Produktivitas Pekerja, Tingkat Pendidikan, Derajat Kesehatan, Tingkat Upah, Penggunaan TeknologiAbstract
Produktivitas pekerja menggambarkan output yang dihasilkan oleh setiap pekerja pada tahun tertentu. Pengukuran produktivitas pekerja menjadi hal yang penting dilakukan untuk melihat efisiensi proses produksi yang telah dilakukan dalam menghasilkan output, mengetahui gambaran kondisi dan kualitas sumber daya manusia dalam mewujudkan pembangunan, serta menilai sejauh mana tingkat keberhasilan kinerja suatu daerah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis produktivitas pekerja di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Data yang digunakan adalah data panel dari tahun 2015-2023 di Kabupaten/Kota Provinsi Nusa Tenggara Timur yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan tingkat pendidikan, derajat kesehatan, tingkat upah, dan teknologi berpengaruh signifikan terhadap produktivitas pekerja di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Secara parsial tingkat pendidikan, derajat kesehatan dan teknologi berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas pekerja di Provinsi Nusa Tenggara Timur, sedangkan Tingkat Upah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap produktivitas pekerja di Provinsi Nusa Tenggara Timur..References
Achmad D & Hamzani U. (2015). The role of regional superior sectors in creating GDP value added, employment opportunity, regional productivity and human development index. Procedia - Social and Behavioral Sciences, (211), pp. 953 – 959, ISSN 1877-0428.
Ali, M, Kuntoro, S.A, & Sutrisno, S. (2016). Pendidikan Berkemajuan: Refleksi Praksis Pendidikan KH Ahmad Dahlan. Pendidikan: Fondasi Dan Aplikasi. Jurnal Universitas Negeri Yogyakarta.
Almizan. (2020). Pengaruh Pembangunan Teknologi Informasi Komunikasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Melalui Penyerapan Tenaga Kerja Sektor TIK di Indonesia. Al-Masraf (Jurnal Lembaga Keuangan dan Perbankan) Vol 5, No 2.
Apriyanti, H, & Riyanto, R. (2018). Komunikasi Downward dalam Peningkatan Produktivitas PT. Sasa Inti. Inter Komunika, ISSN 2548-3749.
Aresty N, Asriati N, Budiman J. (2023). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Tingkat Upah Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja di Kalimantan Barat. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, Vol.12 No.3, halaman 894- 901.
Arévalo-Avecillas, D. (2018). The influence of the implementation of information technologies in the productivity of service companies. Informacion Tecnologica, 29(6), pp. 199-212, ISSN 0716-8756.
Ariani, NWD, & Suresmiathi, AAA. (2013). Pengaruh Kualitas Tenaga Kerja, Bantuan Modal Usaha dan Teknologi terhadap Produktivitas Kerja Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Jimbaran. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana Vol.2, No.2, hal. 102-107, ISSN: 2303-0178.
Ariati, N.N. (2013). Gizi dan produktivitas kerja. Jurnal Skala Husada. Politeknik Kesehatan Denpasar.
Arion, F.H, Harutyunyan G, Aleksanyan V, Muradyan M, Asatryan H, Manucharyan M. (2024). Determining Digitalization Issues (ICT Adoption, Digital Literacy, and the Digital Divide) in Rural Areas by Using Sample Surveys: The Case of Armenia. Agriculture, 14, 249.
Armayanti, W. (2016). Hubungan Penggunaan Internet Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (BAAK) Rektorat Universitas Mulawarman Samarinda. E-Jurnal Ilmu Komunikasi 4 (1), hal. 135 - 144.
Ayu Pradnyawati, I.G.A, & Kembar Sri Budhi, M. (2021). Analisis Pengaruh Komponen IPM dan Kesempatan Kerja Terhadap Tingkat Kemiskinan di Kabupaten/Kota Provinsi Bali Periode 2010-2019. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana Vol.10, No.9, hal. 3528 - 3555. ISSN: 2303-017.
Todaro, M.P & Smith, S.C. (2014). Human Capital: Education and Health in Economic Development-in Economic Development. The Pearson Series in Economics.
Ukkas I. (2017). Faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas tenaga kerja industri kecil kota palopo. Kelola: Journal of Islamic Education Management, hal. 187 -198, ISSN 2548 – 4052. E-Jurnal IAIN Palopo.
Vanina, E.G & Zheleznikova, E.P. (2016). Productivity of labour and salaries in Russia: Problems and solutions. Journal of Economics and Financial Issues, 6 (5), pp. 157.
Vera Adriani, P, & Martini Dewi, N.P. (2022). Pengaruh Modal, Pengalaman Kerja, Tingkat Upah Terhadap Produktivitas dan Profit Pengrajin Keben di Kecamatan Susut Kabupaten Bangli. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana Vol.10, No.4, hal. 1392-1418. ISSN: 2303-017.
Wahyuni, N.P.E, & Ayuningsasi, A.A.K. (2021). Pengaruh Konsumsi Rokok, Pendidikan, dan Jenis Kelamin Terhadap Derajat Kesehatan dan Produktivitas Tenaga Kerja di Desa Munggu. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana Vol.10 (11), hal. 4689 - 4716, ISSN: 2303-017.
Wiantara, I.K.A, Nuridja, I.M. (2015). Hubungan Tingkat Upah Dengan Produktivitas Kerja Pada Perusahaan Kecap Sumber Rasa di Desa Temukus. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 5 (1). E-Jurnal Universitas Pendidikan Ganesha.
Widyasworo, R. (2014). Analisis pengaruh pendidikan, kesehatan, dan angkatan kerja wanita terhadap kemiskinan di Kabupaten Gresik (Studi Kasus tahun 2008-2012). Tesis. Universitas Brawijaya.
Wirawan, N. (2014). Statistika Ekonomi dan Bisnis (Statistika Inferensia). Denpasar: Keraras Emas.
Xiaoyang, LI, & Dongge, LIU. (2015). Urbanization and Grain Production Efficiency. Asian Agricultural Research, 7 (7), pp. 75-80. 6p.
Yuliana R. (2023). Pengaruh Tingkat Upah dan Tingkat Pendidikan Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja (Studi pada sektor manufaktur 33 provinsi di Indonesia). Jurnal Multidisiplin West Science, Vol. 2, No. 03, pp. 191~199.
Yuliarmi, N.N, & Marhaeni, A.A.I.N. (2019). Metode Riset Jilid 1. Bali: CV. Sastra Utama.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 I Putu Satria Julang Wicaksana, Made Dwi Setyadhi Mustika

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.