PEMANFAATAN APLIKASI YOUTUBE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DALAM KEMAMPUAN MENULIS PUISI DI SD

Authors

  • Mayske R. Liando Universitas NegerI Manado

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.20204

Keywords:

Aplikasi, Youtube, Puisi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsiskan hasil belajar peserta didik dalam meningkatkan kemampuan menulis puisi menggunakan media belajar aplikasi Youtube di Sekolah Dasar Inpres Pakuure. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas.  Hasil yang didapatkan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa Siklus I sebanyak 42% sedangkan Siklus II meningkat menjadi 92% hasil yang sangat signifikan dan positif bagi pemecahan masalah dalam meningkatkan kemampuan siswa menulis puisi di Sekolah Dasar. Siklus I meningkat sebesar 50% ke Siklus II, untuk itu sangat diharapkan dan disarankan agar penggunaan aplikasi Youtube ini dapat menjadi pemecah masalah dalam pembelajaran Bahasa Indonesia khususnya pada materi menulis puisi.

References

Agusrita, A., Arief, D., Bagaskara, R. S., & Yunita, R. (2020). Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Puisi Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(3), 604-609.

Arikunto, S. (2017). Pengembangan Instrumen Penelitian Dan Penilaian Program. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Darmuki, A., Hariyadi, A., & Hidayati, N. A. (2021). Peningkatan Kemampuan Menulis Karya Ilmiah Menggunakan Media Video Faststone Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Educatio Fkip Unma, 7(2), 389-397.

Muliantara. (2014). Penerapan Media Gambar Seri Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Narasi Pada Siswa Kelas Iii Sekolah Dasar Negeri 5 Sudaji Kecamatan Sawan. Jurnal Mimbar Pgsd, 2(1).

Nurdini, S., & Wardana, D. (2023). Pemanfaatan Youtube Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Tingkat Tinggi Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas 4. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 3209-3218.

Oktaviana, E., Yudha, C. B., & Ulfa, M. (2019). Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi Dengan Menggunakan Metode Picture And Picture Di Kelas Iv Sdn Kalisari 03 Jakarta Timur. Prosiding Simposium Nasional Multidisiplin (Sinamu), 1.

Puji Santosa,Dkk, 2004. Materi Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia Sd. Jakarta: Ut.

San Fauziya, D. (2018). Pembelajaran Kooperatif Melalui Teknik Duti-Duta Dalam Meningkatkan Kemampuan Menulis Argumentasi. Riksa Bahasa: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pembelajarannya, 2(2), 159-167.

Y., K., I.G.W, S., & L. D. S., A. (2021). Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Melalui Strategi Please. Indonesian Gender And Society Journal, 2(1), 10–17. Https://Doi.Org/10.23887/Igsj.V2i1.39207.

Yusriani, Y., Nasution, M., & Syahputra, E. (2022). Pemanfaatan Aplikasi You Tube Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Multidisiplin Dehasen (Mude), 1(3), 215-218.

Https://Www.Youtube.Com/Watch?V=W_Fw-Lpaszo (Diakses Pada Tanggal 12 September 2023).

Downloads

Published

2023-10-23

How to Cite

Liando, M. R. . (2023). PEMANFAATAN APLIKASI YOUTUBE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DALAM KEMAMPUAN MENULIS PUISI DI SD. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 646–650. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.20204