EKSISTENSI BAND SANGA PAJUMPANG DALAM FORMASI BAND PADA SENI PERTUNJUKAN MUSIK POP BATAK TOBA DI KOTA MEDAN
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.19146Keywords:
Eksitensi, Band, Seni Pertunjukan, Musik Pop Batak TobaAbstract
Penelitian ini membahas tentang eksistensi band Sanga Pajumpang dalam formasi band pada seni pertunjukan musik di kota Medan. Sanga Pajumpang merupakan band yang terkenal hingga saat ini membawakan lagu-lagu pop Batak Toba di setiap pertunjukannya. Penulis melakukan penelitian untuk mengetahui bagaimana eksistensi band Sanga Pajumpang pada seni pertunjukan musik pop Batak Toba di kota Medan, kemudian pengaruh band Sanga pajumpang pada seni pertunjukan musik pop Batak Toba di kota Medan yang mengacu pada teori Zainal Abidin. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian kualitatif. Hasil dari penelitian penulis menunjukan band Sanga pajumpang memiliki prestasi dan karya-karya sehingga menjadi inspirasi dan membawa pengaruh bagi musisi lain seperti La Deepa dan Alogo juga pengaruh terhadap Champion Cafe dalam seni petunjukan musik dan dalam berkarya.References
Abdussamad, Zuchri. 2021. Metode Penelitian Kualitatif. Makassar: Syakir Media Press.
Abubakar, Rifai. 2021. Pengantar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Press UIN Sunan Kalijaga.
Alberco, Basten. 2018. Penggunaan Media Sosial Youtube sebagai Eksistensi Tim Modern Dance: Studi Kasus pada Penggunaan Media Sosial YouTube sebagai Eksistensi Tim Modern Dance Salatiga Movement. Skripsi. Salatiga: Universitas Kristen Satya Wacana.
Arikunto, S. 2016. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta:Rineka Cipta.
Bakker, Anton. 2018. Filsafat Sejarah : Refleksi Sistematik. Yogyakarta: Thafa Media.
Batubara, Junita. 2023. Teknik Permainan dan Penyajian Piano Pada Lagu Asturias Karya Isaac Albeniz. Jurnal Pendidikan dan Konseling. 5(2).
Depdiknas RI. 2015. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Press.
Esther, Vani S. 2018. Peran Modal Sosial dalam Eksistensi Salatiga Reborn Crew. Skripsi. Salatiga: Universitas Kristen Satya Wacana.
Kartika, Nindya M. 2019. Proses Belajar Otodidak Untuk Meningkatkan Kreativitas Pemain Keyboard Band Komunitas Band In Bandung. Skripsi. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.
Manik, Irma K. 2019. Kajian Pertunjukan Opera Batak “Perempuan di Pinggir Danau” Karya Lena Simanjuntak-Mertes. Jurnal Penciptaan & Pengkajian Program Studi Seni Musik. 4(1).
Murdiyanto, Eko. 2020. Metode Penelitian Kualitatif: Teori dan Aplikasi disertai contoh proposal. Yogyakarta: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta Press.
Panggabean, Ance J. 2022. Penyajian Musik dalam Acara Pernikahan Nasional oleh Shine Music di Kota Medan. Jurnal Sendratasik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Seni Pertunjukan. 11(3).
Purnomo, J E &Yandra, Z. 2021.Seni Budaya untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.
Santaella, Mayco A. 2022. Popular Music in East and Southeast Asia. Malaysia: Sunway University Press. Tersedia dari Google Books.
Sihombing, Nermi Tiur N. 2019. Penerapan Metode Demonstrasi dan Drill Pada Kegiatan Ekstrakurikuler Musik Band di SMK Swasta Teladan Medan. Skripsi. Medan: Prodi Seni Musik Universitas HKBP Nomensen.
Silitonga, Grace P. 2015. Kajian Pop Batak Toba yang Populer dalam Kurun Tahun 1990-2000 (Studi Terhadap Nilai dan Makna Syair Lagu. Skripsi. Medan: Universitas Negeri Medan.
Sinaga, Amsal. 2019. Eksistensi Grup Sianjur Mula-mula di Samosir Dalam Menghadapi Modernisasi. Skripsi. Medan: Prodi Seni Musik Universitas HKBP Nomensen.
Situmeang, H D. 2014.Perkembangan Musik Populer Batak di Kota Medan Era 1960-1980. Tesis. Medan: Universitas Sumatera Utara.
Trinanda, Brian. 2017. Mencermati Fenomena Musik Pop Daerah Dewasa Ini. Artikel, Etnomusikologi. Tersedia dari Academia.edu.
Wisnawa, Ketut. 2020. Seni Musik Tradisi Nusantara. Indonesia: Nilacakra. Tersedia dari Google Books.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Samuel Suranta Sembiring
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.