PENGGUNAAN TEKNOLOGI LISTRIK SEDERHANA BOLA LAMPU UNTUK MENGETAHUI KUALITAS PUPUK ORGANIK DAN ANORGANIK DI DESA BENTENG JAYA

Authors

  • Syafrizal Hasibuan Universitas Asahan
  • Sri Susanti Ningsih Universitas Asahan
  • Harmayani Harmayani Universitas Asahan
  • Fachrina Wibowo Universitas Pembangunan Panca Budi
  • Armaniar Armaniar Universitas Pembangunan Panca Budi
  • Cik Zulia Universitas Pembangunan Panca Budi

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v6i1.42080

Keywords:

Teknologi, Pupuk, Bola Lamput

Abstract

Pupuk merupakan bahan yang sangat diperlukan tanaman untuk pertumbuhan dan perkembangan dari tanaman.  Kebutuhan pupuk terus meningkat seiring dengan peningkatan hasil produksi tanaman.  Permintaan akan kebutuhan pupuk meningkat maka produsen penghasil pupuk tidak menutup kemungkinan membuat pupuk yang tidak memiliki kualitas atau tidak memliki manfaat untuk tanaman.  Dengan menggunakan teknologi sederhana menggunakan bola lampu yaitu menggunakan sistem kerja bersumber dari muatan elektron terdiri dari muatan positif dan negatif yang dapat menghidupkan bola lampu.  Semakin terang bola lampu menyala semakin banyak muatan elektron yang terdapat pada suatu larutan pupuk tersebut dan dapat dinyatakan pupuk tersebut banyak mengandung unsur hara yang berguna pada tanaman untuk pertumbuhan dan perkembang.

References

Badan Pusat Statistik, 2016. Statistik Pertanian Hortikultura Kabupaten Gowa. Statistik Pertanian

Badan Pusat Statistik, 2017. Statistik Pertanian Hortikultura Kabupaten Gowa. Statistik Pertanian.

Basuki. 2009. Evaluasi Status Kesuburan Tanah Podsolik Merah Kuning pada Beberapa Desa di Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimtan Tengah. Jurnal AGRIPEAT. Vol 10(2). 87 – 93.

Hasibuan. S., dkk, 2024, Manfaat Jamu Bumi Pada Tanaman Cabai Merah Sebagai Pencegahan Penyakit Tanaman Di Desa Sei Silau Barat, Communnity Development Journal Vol.5 No. 4 Hal. 5934-5938

https://kabartani.com/cara-membuat-alat-ukur-kesuburan-tanah-sederhana-dengan- menggunakan-peralon-dan-bohlam.html. Diakses pada tanggal 06 September 2019

https://8villages.com/full/petani/article/id/5b34be3a63797f4a2f3132a9. Diakses pada tanggal

06 September 2019 Laporan Tahunan Kementerian Pertanian Tahun 2017. Biro Perencanaan Tahun 2018. Kabupaten Gowa

Nurlina, Rahmi, Hilmi Hambali. 2021. PKM Kelompok Tani Parang Lompoa Pada Teknologi Tepat Guna “Alat Ukur Kesuburan Tanah” Di Tombolopao, Jasintek Vol. 2 No. 2, Makassar. Hal 103 - 108

PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk 2024, Pengertian Pupuk. saraswantifertilizer.com https://saraswantifertilizer.com › p... Diakses pada tanggal 06 Desember 2024

Simanungkalit. 2006. Pupuk Organik dan Pupuk Hayati. Bogor: Balai Besar Penelitian dan engembangan Sumber Daya Lahan Pertanian.

Simanungkir, Susanton RH, Dahlan Z. 2006. Pupuk Organik dan Pupuk Hayati. Balai Besar Litbang Sumber Daya Lahan Pertanian. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.

Risma Eka Desiyani, Syamsul Bakhri, Putri Sucihati, 2021, Teknologi Tepat Guna “Alat Ukur Kesuburan Tanah Sederhana” Di Kampung Gembor Udik, Jabb, Vol. 2, No. 2. Banten, Hal 210 - 215

Syaifuddin, dkk. 2010. Penerapan Pertanian Organik. Karisius. Yogyakarta Taniwiryono, D. dan Isroi, 2008, Pupuk Kimia Buatan, Pupuk Organik, dan Pupuk Hayati, Balai Penelitian Bioteknologi Perkebunan Indonesia (BPBPI)

Winarso. 2005. Biologi Tanah dan Strategi Pengolahannya. Graha Ilmu. Yogyakartaop

Downloads

Published

2025-01-24

How to Cite

Hasibuan, S., Ningsih, S. S., Harmayani, H., Wibowo, F., Armaniar, A., & Zulia, C. (2025). PENGGUNAAN TEKNOLOGI LISTRIK SEDERHANA BOLA LAMPU UNTUK MENGETAHUI KUALITAS PUPUK ORGANIK DAN ANORGANIK DI DESA BENTENG JAYA. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 844–847. https://doi.org/10.31004/cdj.v6i1.42080

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.