Peran Lembaga Pendidikan Membangun Karakteristik Religiusitas Pada Siswa di Era 4.0 (Studi Kasus: SD N 12 Koto Tinggi Kec. Baso Kab. Agam)

Authors

  • Rena Elia Universitas Negeri Padang
  • Darmansyah Darmansyah Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9153

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran lembaga pendidikan dalam membangun karakter religiusitas pada siswa Sekolah Dasar di SD N 12 Koto Tinggi Kec. Baso Kab. Agama untuk terwujudnya budaya religiusitas di lembaga pendidikan untuk mempersiapkan peserta didik yang berkarakter religius. Metode yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah penelitian kepustakaan dengan pendekatan kualitatif, penyajian data melalui kajian pemikiran, pendapat ahli atau informasi yang berkaitan dengan masalah dalam bentuk buku atau penelitian terdahulu yang mampu mendukung akses penelitian. Penelitian dilakukan pada tanggal 5 Juni sampai dengan 15 September 2022 secara subyektif di SDN 12 Koto Tinggi. Hasil penelitian ini menggambarkan peran yang sangat penting bagi lembaga pendidikan untuk menjadi multi fungsi khususnya guru di SD N 12 Koto agar dapat menekankan budaya religiusitas pada siswa dan memberikan pemahaman teknologi yang baik kepada siswa sekolah dasar.

Downloads

Published

2022-11-20

How to Cite

Elia, R. ., & Darmansyah, D. (2022). Peran Lembaga Pendidikan Membangun Karakteristik Religiusitas Pada Siswa di Era 4.0 (Studi Kasus: SD N 12 Koto Tinggi Kec. Baso Kab. Agam). Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 5539–5544. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9153

Most read articles by the same author(s)