Penerapan Model Project Based Learning Pada Kurikulum Merdeka Dalam Meningkatkan Pemahaman Konsep Ipas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Pandeanlamper 1

Authors

  • Rima Rizkianida UPGRIS
  • Endang Wuryandini Universitas PGRI Semarang
  • Sri Suneki Universitas PGRI Semarang
  • Diyah Rahayu Tunjungsari Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12869

Abstract

Di dalam pendidikan ada suatu sistem yang dijadikan arah untuk mencapai tujuan memajukan suatu bangsa yang disebut kurikulum, kurikulum yang saat ini diguakan yaitu kurikulum merdeka. Kurikulum Merdeka memberikan guru kebebasan untuk memilih berbagai perangkat ajar sehingga pembelajaran dapat disesuaikan dengan kebutuhan belajar dan minat siswa. Masih sering dijumpai siswa yang kurang memahami konsep materi sehingga menghambat proses pembelajaran. Solusi yang tepat yaitu dengan menerapkan model pembelajaran project based learning (PjBL), model pembelajaran ini dapat mempermudah siswa dalam memahami konsep materi yang bermakna yaitu pada materi perubahan energy pada siswa kelas IV SD Negeri Pandeanlamper 1. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penerapan projet based learning pada kurikulum merdeka. Metode penelitian yang digunakan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami peningkatan pemahaman dngan menggunakan model project based learning, diliihat dari tes kognitif yang dilakukan. Didukung juga dengan hasil wawancara dan hasil belajar siswa.

Downloads

Published

2023-03-21

How to Cite

Rima Rizkianida, Wuryandini, E. ., Suneki, S. ., & Tunjungsari, D. R. . (2023). Penerapan Model Project Based Learning Pada Kurikulum Merdeka Dalam Meningkatkan Pemahaman Konsep Ipas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Pandeanlamper 1. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 1450–1456. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12869

Most read articles by the same author(s)