Hubungan Screen Time Dengan Kemampuan Sosial Anak 5-6 Tahun di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10537Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya Hubungan antara Screen time dengan Kemampuan sosial anak usia 5-6 tahun di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Populasi penelitian adalah 70 anak usia 5-6 tahun di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru, sampel yang digunakan sebanyak 70 anak. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif korelasi dengan uji korelasi Chi Square dan ciri-ciri data nominal dengan bantuan IMB SPSS ver. 26. Berdasarkan hasil perhitungan uji korelasi diperoleh nilai Chi Square sebesar 14.469a dengan probabilitas 0,006. Hal ini menunjukkan bahwa Terdapat Hubungan Screen Time Dengan Kemampuan Sosial Anak Usia 5-6 Tahun Di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru. Nilai Chi Square menunjukkan bahwa antara variabel Screen Time dengan Kemampuan Sosial Anak memiliki hubungan yang negatif. Untuk menguji signifikasi hubungan dapat diketahui melalui hasil analisis dengan Pearson Chi Square, dengan melihat nilai Chi Square (Sig) yang diperoleh. Sebagai kriteria penilaian, apabila nilai Chi Square > 0,05 maka Ho diterima, sedangkan apabila nilai Chi Square <0,05 maka Ho ditolak. Dengan demikian dapat diartikan bahwa terdapat Hubungan Screen Time Dengan Kemampuan Sosial Anak Usia 5-6 Tahun di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru.Downloads
Published
2022-12-23
How to Cite
Oktavia, T. ., Solfiah, Y. ., & N, Z. . (2022). Hubungan Screen Time Dengan Kemampuan Sosial Anak 5-6 Tahun di TK Kelurahan Sukaramai Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 12472–12480. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10537
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Tri Oktavia, Yeni Solfiah, Zulkifli N
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).