ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA NY.S DENGAN DIABETES MELLITUS TIPE II DI DESA PULAU RAMBAI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KAMPA TAHUN 2023
DOI:
https://doi.org/10.31004/sjkt.v3i2.24641Keywords:
Asuhan Keperawatan Keluarga, DM Tipe IIAbstract
Diabetes Mellitus Tipe II adalah penyakit hiperglikemia kronik disertai berbagai gangguan metabolik akibat ketidakseimbangan hormon yang menyebabkan berbagai komplikasi kronik pada berbagai organ dan sistem tubuh seperti mata, ginjal, saraf, pembuluh darah dan lain-lain. Tanda dan gejala diabetes mellitus seperti poliuria, polydipsia, polifagia, pandangan kabur, sering merasa gatal-gatal, dan kesemutan ditangan dan kaki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui asuhan keperawatan keluarga dengan Diabetes Mellitus Tipe II di Wilayah Kerja Puskesmas Kampa Tahun 2023. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Subjek dalam penelitian ini adalah klien yang mengalami diabetes mellitus tipe II di Desa Pulau Rambai. Data dikumpulkan dengan cara wawancara langsung pada klien yang mengalami diabetes mellitus, dan pemeriksaan fisik pada hari pertama sampai hari ketiga melakukan pendidikan kesehatan tentang diabetes mellitus. Hasil dari penelitian studi kasus yang diberikan pada Ny.S dilakukan tiga kali kunjungan rumah, dari tiga hari kunjungan tersebut Ny.S awalnya mengeluh gatal-gatal dibadan, sering buang air kecil dan haus, serta kesemutan di kaki dan tangan, setelah dilakukan asuhan keperawatan keluarga berupa penkes tentang diabetes mellitus, pengaturan diet rendah gula, membuahkan hasil kadar gula darah Ny.S dari 371 mg/dL menurun menjadi 190 mg/dL. Asuhan yang diberikan terlaksana dengan baik dan lancar.References
Alfianto, ahmad guntur, Dewi, eltanina ulfameytalia, Sholihat, N., Falah, M., Wahyuningrum, ari damayanti, Lestari, yufi aris, Pamungkas, akhmad yanuar fahmi, Anggraini, M., Andriyanto, A., Bahtiar, H., & Akbar, R. (2022). konsep dan aplikasi keperawatan keluarga. CV. MEDIA SAINS INDONESIA.
Amira, E., & Rita, J. T. (2020). Buku Ajar Keperawatan Keluarga Askep Stroke. Pustaka Galeri Mandiri.
Astriani, N. M. D. Y., & Putra, M. M. (2020). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah I. Penerbit Lakeisha.
Dion, Y., & Betan, Y. (2013). asuhan keperawatan keluarga konsep dan praktik. Nuha Medika.
Fadhillah, R. P., Rahma, R., Sepharni, A., Mufidah, R., Sari, B. N., & Pangestu, A. (2022). Klasifikasi Penyakit Diabetes Mellitus Berdasarkan Faktor-Faktor Penyebab Diabetes menggunakan Algoritma C4.5. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 7(4), 1265–1270. https://doi.org/10.29100/jipi.v7i4.3248
Fadhli, R., Turcia, R. Y., & Ekaputri, M. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Kepatuhan Diet Dengan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes Mellitus Tipe Ii Di Poli Penyakit Dalam Rumah Sakit Sansani Pekanbaru.
Jurnal Ilmu Keperawatan (Journal of Nursing Sciences), 11, 178–188.
Harnilawati. (2013). Konsep Dan Proses Keperawatan Keluarga. Pustaka As Salam.
Hartoyo, M., Hidayat, A., Musiana, & Handayani, R. S. (2023). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah S1 Keperawatan Jilid II. Mahakarya Citra Utama.
Ilham, R., Hunowu, sri yulian, & Indria, sofiyah tri. (2023). Buku Saku Kesehatan Keluarga. Guepedia.
Jais, M., Tahlil, T., & Susanti, S. S. (2021). Dukungan Keluarga dan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Mellitus yang Berobat di Puskesmas. Jurnal Keperawatan Silampari, 5(1), 82–88. https://doi.org/10.31539/jks.v5i1.2687
Lestari, Zulkarnain, & Sijid, S. A. (2021). Diabetes Melitus: Review Etiologi, Patofisiologi, Gejala, Penyebab, Cara Pemeriksaan, Cara Pengobatan dan Cara Pencegahan. UIN Alauddin Makassar, November, 237–241. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/psb
Maria, I. (2021). ASUHAN KEPERAWATAN DIABETES MELLITUS DAN ASUHAN KEPERAWATAN STROKE. CV BUDI UTAMA.
Masriadi. (2016). Epidemiologi Penyakit Tidak Menular. TRANS INFO MEDIA, JAKARTA.
Nadirawati. (2018). buku ajar asuhan keperawatan keluarga. PT Refika Aditama.
Putra, I. G. Y., Suardana, I. W., Nurlela, L., Sya’diah, H., Achjar, K. ayu henny, Januarti, luluk fauziyah, Silvanasari, irwina angelia, Sari, ni made candra citra, Putra, I. kadek agus dwija, Rachmawati, dhian satya, Lestari, agus sri, Mustika, i wayan, Miranti, ni ketut ayu, Kertapati, Y., & Kirana, sukma ayu candra. (2023). Keperawatan Keluarga Teori & Studi Kasus. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
Sitti Fatimah Meylandri Arsad1, Elvie Febriani Dungga2, S. C. K. (2023). Hubungan Health Locus of Control Dengan Kepatuhan Menjalani Diet Pada Pasien Diabetes Mellitus. Jambura Nurshing Jurnal, 5(1), 1–19.
Suhartini, & Nurhadinda. (2021). Profil Penggunaan Obat Diabetik Oral Pada Pasien Rawat Jalan Dengan Diagnosis Diabetes Tipe 2 Di Klinik Barombong Medical Centre Makassar 2020. Journal.Yamasi.Ac.Id, 5(2), 102–114. http://
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Melsy Hafizah, Gusman Virgo

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).