SISTEM INFORMASI DATA PRODUKSI FURNITURE DI PT AYURI KREASI NUSANTARA BREBES BERBASIS WEB

Authors

  • Aisya Aulia Dewi Universitas Teknologi Digital
  • Iman Mubarok Universitas Teknologi Digital

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.27711

Keywords:

Data, Furniture, Produksi, Codeigneter, Php, dan Mysql

Abstract

Salah satu industri kerajinan Indonesia yang mampu bersaing dengan industri kerajinan dari negara lain adalah industri furniture. Produk industri furniture Indonesia mampu bersaing dengan industri furniture negara lain secara kualitas. Perusahaan PT Ayuri Kreasi Nusantara yang berada di jalan Raya Klampok Barat No.05, Klampok, Kec. Wanasari, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualan furniture perlengkapan alat-alat rumah tangga seperti meja, kursi, lemari, tempat tidur dan lain-lain. Latar belakang penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengelolaan data produksi yang ada di perusahaan PT Ayuri Kreasi Nusantara Brebes. Sumber data yang digunakan adalah data primer karena data yang diambil penulis merupakan data yang dikumpulkan langsung atau diperoleh langsung di lapangan oleh peneliti dari orang yang bersangkutan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang digunakan menunjukkan bahwa perusahaan PT Ayuri Kreasi Nusantara Brebes adalah perusahaan yang menjalankan bisnis dibidang furniture dan pada informasi data produksi penjualan masih menggunakan metode manual. Sehingga menyebabkan proses akses dalam memantau tahap produksi sedikit terhambat dikerenakan masih menggunakan metode manual. Penulis berencana untuk membuat sistem dengan bahasa pemrograman Codeigniter, Php dan Mysql yang dapat membantu mempermudah perusahaan dalam megakses tahapan proses produksi.

References

Wati, R. P. (2019). PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI, PERCEIVED USEFULNESS, DAN KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (Studi Pada PT Kereta Api Indonesia (Persero) Bandung), 1, 16–70.

Seftianingsih, D. K. (2017). Pengenalan Berbagai Jenis Furniture Dengan Kombinasi Material Beserta Konstruksinya. Kemadha, 6(1), 1–2.

richard oliver ( dalam Zeithml., dkk 2018 ). (2021). Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 2013–2015.

Kurniawan, H., Apriliah, W., Kurnia, I., & Firmansyah, D. (2021). Penerapan Metode Waterfall Dalam Perancangan Sistem Informasi Penggajian Pada Smk Bina Karya Karawang. Jurnal Interkom: Jurnal Publikasi Ilmiah Bidang Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 14(4), 13–23. https://doi.org/10.35969/interkom.v14i4.78

Nurwulan, F., & Choldun, I. (2020). Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Pensiun Pada PT PLN (PERSERO) Distribusi Jawa Barat. Jurnal Ilmiah Manajemen Informatika, 12(1), 22–29.

Yusman, N. I. (2018). Perancangan Sistem Informasi Berbasis Orientasi Objek Menggunakan Star Uml Di Cv Niasa Bandung. Jurnal Accounting Information System (AIMS), 1(2), 101–109. https://doi.org/10.32627/aims.v1i2.358

Downloads

Published

2024-06-21

How to Cite

Aulia Dewi, A., & Mubarok, I. . (2024). SISTEM INFORMASI DATA PRODUKSI FURNITURE DI PT AYURI KREASI NUSANTARA BREBES BERBASIS WEB . Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(3). https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.27711

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.