Respon Peserta Didik terhadap E-LKPD Berbantuan Liveworksheets sebagai Bahan Ajar Segitiga dan Segiempat
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v3i2.3962Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon peserta didik terhadap E-LKPD berbantuan liveworksheets dalam pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif tentang tingkat kepuasan peserta didik dalam pembelajaran menggunakan E-LKPD berbantuan liveworksheets. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah E-LKPD dan angket respons peserta didik. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penggunaan E-LKPD berbantuan liveworksheet yang memuat indikator kemampuan pemahaman konsep pada kelas uji coba skala kecil dengan hasil belajar baik merasa bahwa penyajian E-LKPD menarik, bermanfaat dalam pembelajaran matematika materi segiempat dan segitiga, dan mudah digunakan. Sedangkan pada kelas uji coba skala besar dengan hasil belajar kurang baik menyatakan penyajian E-LKPD sangat menarik, sangat bermanfaat dalam pembelajaran matematika materi segiempat dan segitiga, dan sangat mudah digunakan. Secara keseluruhan diperoleh bahwa penyajian E-LKPD sangat menarik, bermanfaat untuk pembelajaran matematika, dan mudah digunakan. Oleh karena itu, seluruh presentase pada masing-masing aspek berada di atas 61% yang artinya E-LKPD praktis digunakan untuk pembelajaran matematika.Downloads
Published
2022-03-28
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Sevina Indriani, Nuryadi Nuryadi, Nafida Hetty Marhaeni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).