Kepemimpinan Kepala Sekolah Dengan Kompetensi Guru Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara

Authors

  • Deisye Supit Universitas Klabat
  • Theodorus Pangalila Universitas Negeri Manado
  • Meily Ivane Esther Neman Universitas Klabat
  • Jumrah Jamil STAI Alkhairat Labuha
  • Christy N Mintjelungan Universitas Negeri Samratulangi

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8719

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur tingkat keeratan hubungan antara kepemimpinan kepala sekolah dengan kompetensi guru di SMA Al Khairat Labha Kabupaten Halmahera Selatan, serta untuk mengetahui hubungan yang terjalin antara kepemimpinan kepala sekolah dengan kompetensi guru. sifat dari Metode penelitian pada hakikatnya adalah metode ilmiah untuk memperoleh data yang mempunyai tujuan dan kegunaan tertentu. Untuk mencapai tujuan tersebut diperlukan suatu metode yang berhubungan dengan tujuan yang ingin dicapai. Metode analisis deskriptif digunakan dalam penulisan jurnal ini. Artinya, baik pembahasan maupun analisis topik yang dibahas sudah selesai. Kepemimpinan yang digunakan mempengaruhi perilaku bawahan dan penciptaan lingkungan kerja. Sikap kepala sekolah yang tidak berdaya adalah tidak tegas dan acuh terhadap bawahannya, menciptakan lingkungan pendidikan yang tidak nyaman dan menghambat proses pembelajaran. Guru profesional harus memenuhi kualifikasi pendidikan minimal dan menjadi pendidik bersertifikat.

Downloads

Published

2022-11-12

How to Cite

Supit, D. ., Pangalila, T. ., Neman, M. I. E. ., Jamil, J. ., & Mintjelungan, C. N. . (2022). Kepemimpinan Kepala Sekolah Dengan Kompetensi Guru Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 3286–3300. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8719

Most read articles by the same author(s)