Pengaruh Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas XII SMAN 1 Juwana
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4461Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya siswa yang mengalami permasalahan komunikasi interpersonal yang ditandai dengan banyak siswa yang tidak memiliki empati dengan sesama teman, siswa tidak aktif ketika pembelajaran, tidak pernah merespon pesan di grup, kurangnya kejujuran, tidak berani mengutarakan pendapat dan siswa kurang memberikan respon kepada lawan bicara. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama terhadap komunikasi interpersonal siswa kelas XII SMAN 1 Juwana. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pre experimental design dengan desain penelitian one group pretest-posttest. Populasi penelitian ini adalah kelas XII Mipa 7 SMAN 1 Juwana. Sampel yang diambil 10 siswa dengan teknik purposive sampling. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui angket, wawancara dan skala psikologis. Uji Paired Sample T test menunjukkan angka signifikansi (2-Tailed) p= 0,000 sehingga 0,000<0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima, yang berarti ”ada pengaruh layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama terhadap komunikasi interpersonal siswa kelas XII SMAN 1 Juwana”.Downloads
Published
2022-06-01
How to Cite
Ummah, . N. ., Handayani, A. ., & Lestari, F. W. . (2022). Pengaruh Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas XII SMAN 1 Juwana. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 679–684. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4461
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Nikrotul Ummah, Arri Handayani, Farikha Wahyu Lestari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).