Hubungan Interaksi Sosial Teman Sebaya dengan Kepercayaan Diri Siswa di SMPN 7 Muaro Jambi

Authors

  • Sri Yanti Barus Universitas Jambi
  • Akmal Sutja Universitas Jambi
  • Affan Yusra Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11363

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan hubungan interaksi sosial teman sebaya dengan kepercayaan diri siswa di SMPN 7 Muaro Jambi.. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan metode korelasiona. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII di SMP Negeri 7 Muaro Jambidengan jumlah sampel 150 siswa. Teknik penarikan sampel menggunakan teknik Simple Random Sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen angket dan wawancara. sebesar 0,148 dengan korelasi kecil : hubungan hamper dapat diabaika. Tingkat interaksi sosial teman sebaya siswa di SMPN 7 Muaro Jambi berada pada kategori tinggi dengan hasil persentasenya adalah 76% jadi dapat disimpulkan bahwa siswa sudah memiliki interaksi sosial teman sebaya yang baik. Tingkat kepercayaan diri siswa di SMPN 7 Muaro Jambi berada pada kategori tinggi dengan presentasenya adalah 71%, dalam hal ini artinya siswa telah memiliki kepercayaan diri yang baik.

Downloads

Published

2023-01-11

How to Cite

Barus, . S. Y. ., Sutja, A. ., & Yusra, A. . (2023). Hubungan Interaksi Sosial Teman Sebaya dengan Kepercayaan Diri Siswa di SMPN 7 Muaro Jambi. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 2560–2569. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11363

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>