SUBSTITUSI TEPUNG MOCAF DENGAN TEPUNG KULIT BUAH NAGA PADA PEMBUATAN COOKIES MOLINA UNTUK ANAK AUTIS

Authors

  • Ressy Andriani Program Studi S1 Gizi, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Eka Roshifita Rizqi Program Studi S1 Gizi Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Lira Mufti Azzahri Isnaeni Program Studi S1 Kesehatan Masyarakat, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.31004/sjkt.v2i4.22414

Keywords:

Cookies, tepung kulit buah naga merah, analisis proksimat, dan serat pangan

Abstract

Cookies mocaf memiliki kandungan gizi yang baik, namun masih rendah serat. Serat diperlukan bagi anak autis karena anak autis cenderung mengalami gangguan pencernaan dibandingkan anak normal. Untuk meningkatkan kandungan serat pada cookies mocaf, maka dari itu cookies mocaf akan disubstitusikan dengan tepung kulit buah naga merah yang dikenal tinggi akan kandungan serat yaitu 25,56%. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat kesukaan, mutu cookies dan analisis kandungan gizi cookies substitusi tepung mocaf dengan tepung kulit buah naga merah pada pembuatan cookies Molina untuk anak autis. Penelitian ini dilakukan pada 13 Juni – 3 Agustus 2022 di Laboratorium Kimia Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Riau. Analisis yang dilakukan yaitu analisis deskriptif, analisis proksimat, dan analisis One Way ANOVA. Metode penelitian ini adalah rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan yaitu P0 0%, P1 20%, P2 30% dan P3 40%. Uji organoleptik meliputi : warna, tekstur, aroma, dan rasa yang diberikan kepada 25 panelis agak terlatih. Hasil penelitian uji organoleptik menunjukkan bahwa cookies Molina yang paling disukai adalah P1 20% yang menghasilkan warna merah muda kecoklatan, tekstur chewy, rasa dan aroma yang khas. Hasil uji statistik One Way ANOVA menunjukkan tiap perlakuan memiliki perbedaan yang signifikan yakni p<0,05. Hasil analisis kandungan gizi kadar air 8,90g, kadar abu 4,03g, protein 3,060g, lemak 22,27g, karbohidrat 53,02g dan serat pangan 20,54g. Dapat disimpulkan bahwa nilai serat pangan pada cookies bernilai 2.054 g sebanyak 1 keping cookies sudah dapat memenuhi kebutuhan serat gizi anak 6-12 tahun sebagai makanan selingan anak auti. Penelitian selanjutnya perlu dilakukan penelitian mengenai masa simpan cookies Molina.

References

Afifa, I. (2019). Kinerja Kader Dalam Pencegahan Stunting : Peran Lama Kerja Sebagai Kader , Pengetahuan Dan Motivasi The Cadre Performa In Stunting Prevention : Rule Of Working Duration As Cadre , Knowledge , And Motivation. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 30(4), 336–341.

Ambarwati, Dwi Danis. (2014). Peran Kader Posyandu dalam Meningkatkan Kunjungan Balita Ke Posyandu Desa Sidodadi Kecamatan Mejayan Kabupaten Madiun.Ponorogo : Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

Andini, F. (2015). Risk Factory of Low Back Pain in Workers. J Majority. Vol.4 No.1. Januari 2015

Anisah, A., & Rahmawati, S. (2017). Prosedur Penilaian Kinerja Karyawan Operator Departemen Produksi Pada PT Martina Berto Tbk. Jurnal Mahasiswa Bina Insani, 2(1), 95-104.

Anoraga, Panji. (2019). Psikologi Kerja, Rineka Cipta: Jakarta

Ardiani, N. (2018). Hubungan Antara Pengetahuan Dan Motivasi Kader Dengan Keikutsertaan Dalam Pelatihan Kader Posyandu Di Puskesmas Jatisrono I Kabupaten Wonogiri. [Skripsi]. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta

Depkes RI. Pedoman umum pengelolaan posyandu. Published online 2019.

DepKes RI. Promosi kesehatan. Jakarta Pus Promosi Kesehat. 2014;

Deviani, Mera Gracetiara , (2015). Analisis Pengaruh Insentif Terhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasaan Kerja sebagai Variabel Mediasi (Studi pada Karyawan Perusahaan Air Minum Kabupaten Jepara), Skripsi, Semarang:Universitas Diponegoro

Dinkes Kabupaten Bengkalis. (2022). Profil Kesehatan Kabupaten Bengkalis.

Eka Roshifita Rizqi, Yuni Sartika. 2020. Pengaruh Media Tebak Gambar Terhadap Pengetahuan Jajanan Sehat Siswa Sdn 001 Teratak Kabupaten Kampar. PREPOTIF Jurnal Kesehatan Masyarakat. https://core.ac.uk/download/pdf/322599478.pdf

Ekhsan, Muhamad. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Optimal: Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan , 1-13.

Encang Saepudin, E. R. (2017). Peran Posyandu Sebagai Pusat Informasi Kesehatan Ibu dan Anak. RECORD AND LIBRARY, Volume 3, Nomor 2, 201-208.

Febri Rudiansyah, (2014), Pengaruh Insentif, Tingkat Pendidikan Dan Masa Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. Jurnal manajemen. ISSN : 1987-6285.

Handika, Farida Farma. (2016). Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Keaktifan Kader dalam Menjalankan Posyandu Balita di Desa Pacalan Wilayah Kerja Puskesmas Plaosan.

Handoko, T. Hani. 2014. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. BPFE, Yogyakarta.

Hariani dan Ramlah (2017) ‘Hubungan Motivasi Dengan Kinerja Posyandu di Kecamatan Bulo Kabupaten Polewali Mandar’, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 3(2), pp. 120–132.

Hariani, Ramlah. (2017). Hubungan Motivasi dengan Kinerja Kader Posyandu di Kecamatan Bulo Kabupaten Polewali Mandar. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Al- Asyariah Mandar. Jurnal Kesmas Vol 3 No 2 Tahun 2017

Hasibuan, M. S. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Ika, Arni A. (2017). Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Keaktifan Kader Community TB Care ‘Aisyiyah Surakarta. Jurnal Kesehatan ISSN, 10:2.

Indrasari, Meithiana. (2017). Kepuasan Kerja dan Kinerja Karyawan.Yogyakarta: Indomedia Pustaka.

Kemenkes RI. (2013). Kader Posyandu Dalam Usaha Perbaikan Gizi Keluarga. Jakarta.

Kemenkes RI. (2020). Panduan Operasional Upaya Kesehatan Di Posyandu dalam Adaptasi Kebiasan Baru untuk Penerapan Masyarakat Produktif dan Aman Coronavirus Disease 2019 (COVID-19).

Kemenkes RI.(2021). Profil Kesehatan Indonesia 2020. Jakarta: Kemenkes RI.

Kementerian Kesehatan RI. (2015). Profil kesehatan Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Kesehatan K, RI KK. Riset kesehatan dasar. Jakarta Badan Penelit dan Pengemb Kesehat Dep Kesehat Republik Indones. 2018;

Milda Hastuty. 2019. Hubungan Masa Kerja Dengan Perilaku Petugas Medisdalam Penanganan Sampah Medis Di Rsud Rokan Hulu Tahun 2019. PREPOTIF Jurnal

Kesehatan Masyarakat. https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/prepotif/article/view/626/530

Pandu Sandika, Nur Afrinis , Emdas Yahya. 2021. Hubungan Motivasi Dan Pekerjaan Ibu Dengan Pemberian Makanan Pendamping Air Susu Ibu (Mp-Asi) Dini Pada Bayi Di Bawah Usia 6 Bulan. PREPOTIF Jurnal Kesehatan Masyarakat. https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/prepotif/article/view/1534

Sari, N. N. (2015). Bimbingan kader posyandu dengan kepatuhan kunjungan ibu balita di posyandu. Jurnal Ners LENTERA, 3(1), 1–9

Setyawati, L. (2010). Selintas Tentang Kelelahan Kerja. Yogyakarta: Amara Books

Sugito, Suyitno, & Kuntoro. (2019, Maret). Pengaruh Masa Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar di Desa Samudra dan Samudra Kulon. Pengaruh Masa Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Jurnal Dinamika Pendidikan Dasar, 11(1), 1-18.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.

Syaiful Anwar, (2015) Pengaruh Pelatihan Kerja, Pengalaman Kerja dan Kompensasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Unit Produksi Pada PT. Misaja Mitra Pati Factory Kabupaten Pati. Jurnal Universitas Dian Nuswantoro Semarang.

Tarwaka. (2015). Ergonomi Industri, Dasar- Dasar Pengetahuan Ergonomi dan Aplikasi di Tempat Kerja. II ed. Surakarta: Harapan Press

Tirayoh, N. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Keaktifan Kader Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) Di Wilayah Kerja Puskesmas Kema Kecamatan Kema Kabupaten Minahasa Utara. Jurnal. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Manado: Universitas Sam Ratulangi

Tristanti, I., & Risnawati, I. (2017). Motivasi Kader Dan Kelengkapan Pengisian Kartu Menuju Sehat Balita Di Kabupaten Kudus. Indonesia Jurnal Kebidanan, 1(1), 1–11.

Vidhya Ramadhani Putri, Besti Verawati, Lira Mufti Azzahri Isnaeni. 2022. Pembuatan Cookiestepung Kentang (Solanum Tuberosum L.) Dengan Sustitusi Tepung Jintan Hitam (Nigella Sativa L.) Seagai Cemilan Sehat Penderita Hipertensi. Jurnal Kesehatan Tambusai. https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jkt/article/view/3571/2496

Yunita Ratna Sari. (2016). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Sasono Anggun Jaya Surabaya, Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, Vol 5, No 8.

Downloads

Published

2023-12-10

How to Cite

Andriani , R. ., Rizqi , E. R., & Isnaeni , L. M. A. (2023). SUBSTITUSI TEPUNG MOCAF DENGAN TEPUNG KULIT BUAH NAGA PADA PEMBUATAN COOKIES MOLINA UNTUK ANAK AUTIS. SEHAT : Jurnal Kesehatan Terpadu, 2(4), 339–349. https://doi.org/10.31004/sjkt.v2i4.22414