AKTUALISASI KONSEP PENDIDIKAN ISLAM KONTEMPORER: TELAAH PEMIKIRAN BUYA HAMKA
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.26322Keywords:
Krisis Pendidikan, Pendidikan Islam, Buya HamkaAbstract
Problem krisis pendidikan Islam serta lainnya yang sangat mendesak telah lama muncul dikalangan dunia Islam. Bahkan dalam aspek pendidikan tersebut sebagaimana disinyalir oleh Al-Faruqi didapeti krisis yang yang terburuk. Hal ini semestinya tidak terjadi karna semangat pembaharuan dalam Islam tidak hanya menyentuh bidang politik, militer, dan ekonomi saja, lainkan juga lebih terfokus dalam bidang pendidikan. Penelitian ini adalah penelitian kepustakaan (library research), dengan metode penelitian antara lain berupaya memperlakukan teks sebagai sesuatu yang dapat melahirkan integrasi yang seobyektif mungkin antara teks dengan peneliti. Melalui beberapa upaya yang dilakukan, akhirnya penelitian ini berkesimpulan bahwa apa yang telah diformulasiakan Buya Hamka khususnya menyangkut pendidikan, merupakan jihad intelektualnya untuk mewujudkan suatu sistem pendidikan Islam yang ideal, yakni suatu sistem pendidikan yang bertumpu pada nilai-nilai moral, spiritual, dan religius. Menurutnya pendidikan adalah serangkaian upaya yang dilakukan pendidik untuk mendidik membantu membentuk watak budi akhlak dan kepribadian peserta didik, sedangkan pengajaran yaitu upaya untuk mengisi intelektual peserta didik dengan sejumlah ilmu pengetahuan. Keduanya memuat makna yang integral dan saling melengkapi dalam rangka mencapai tujuan yang sama, sebab setiap proses pendidikan didalamnya terdapat proses pengajaran.References
Al-Faruqi, Ismail Raji. 1988. Tauhid: Its Implications for Thought and Life, Terjemahan Rahmani Astuti, dengan judul, Tauhid Bandung: Pustaka.
Armas, Adnin. 2005. Westerrnisasi dan Islamisasi Ilmu. Islamia Tahun I, No 6.
Hamka. 1994. Filsafah Hidup, Jakarta: Pustaka Panjimas.
______. 1982. Tafsir al-Azhar, Jakarta: Pustaka Panjimas.
______. 1983. Lembaga Budi, Jakarta: Pustaka Panjimas.
______. 1984. Islamisasi Pengetahuan, Terjemahan Anas Mahyuddin, Bandung: Pustaka.
______. 1984. Lembaga Hidup Jakarta: PT. Pustaka Panjimas.
______. 1987. Tasauf Modern, Jakarta: Pustaka Panjimas.
Ismail, SM. 1999. Paradigma Pendidikan Islam Prof. DR. Syed Muhammad Naquib Al- Attas, dalam Ruswan Thoyyib dan Darmu’in, (Ed.), Pemikiran Pendidikan Islam: Kajian Tokoh Klasik dan Kontemporer, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Kurniawan, Syamsul dan Mahrus, Erwin. 2011. Jejak Pemikiran Tokoh. Jakarta: Ar-ruzz Media.
Nizar, Samsul. 2008. Memperbincangkan Dinamika dan Pemikiran Hamka tentang Pendidikan Islam, Jakarta: Prenada Media Group.
Ramayulis & Nizar, Syamsul. 2005. Ensiklopedi Tokoh Pendidikan Islam, Ciputat: Quantum Teaching.
Shihab, Quraish. 2007. Tafsir Al-Misbah: Pesan, Kesan Dan Keserasian Al-Qur an (Jakarta: Lentera Hati), Volume 15, Cet-X, 377.
Sulaiman, Fathiyah Hasan. 1986. Konsep Pendidikan Al-Ghazali. Terjemahan Ahmad Hakim dan M. Imam Aziz, Jakarta: P3M.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Fakhrurrazi Fakhrurrazi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.