Pengaruh Model Pembelajaran Studi Center pada Perkembangan Kognitif Siswa Sekolah Dasar Kelas VI SD Negeri 5 Nagrikaler
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11329Abstract
Student center merupakan metode pembelajaran yang dapat meningkatkan efektivitas pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana dampak dari pembelajaran dengan strategi pembelajaran Student-Centered Learning (SCL) . Metode penelitian ini menggunakan kualitatif dengan pendekatan penelitian observasi partisipasi pasif. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas 4 UPTD SD Negeri 5 Nagri Kaler. Hasil penelitian menunjukan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode SCL ini memiliki dampak yang cukup baik yaitu, membuat para siswa lebih aktif dan bebas mengemukakan pendapat mereka. Adapun kelemahan dari metode SCL ini adalah ketika siswa tidak dapat bekerjasama maka rencana tidak dapat berjalan dengan baik.Downloads
Published
2023-01-10
How to Cite
Mustikaati, W. ., Muharam, H. A. ., Robin, S. J. ., Wardani, S. P. ., Syanin, K. ., & Kholida, A. . (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Studi Center pada Perkembangan Kognitif Siswa Sekolah Dasar Kelas VI SD Negeri 5 Nagrikaler. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 2369–2372. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11329
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Wina Mustikaati, H. Agus Muharam, Shavega Julia Robin, Septiani Panca Wardani, Khaila Syanin, Ashtiani Kholida
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).