Pengaruh Media Pembelajaran Digital Liveworksheets dan Wordwall terhadap Peningkatan Pembelajaran IPS pada Siswa SD Kelas VI UPTD SDN 02 Ciseureuh
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11397Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk produk LKPD Interaktif berbasis liveworksheet, evaluasi menyenangkan bagi siswa berbasis wordwall untuk meningkatkan hasil belajar IPS materi globalisasi dan peran Indonesia dalam ASEAN kelas IV sekolah dasar yang dinilai dari segi kepraktisan, dan keefektifan bagi siswa dan guru. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan model tindak kelas. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IV UPTD SD Negeri 2 Ciseureuh. Subjek terdiri dari 31 siswa pada uji coba lapangan. Pelaksanaan uji Keefektifan produk terhadap peningkatan hasil belajar siswa dinilai berdasarkan nilai skor rata-rata siswa baik pada pretest, posttest, dan evaluasi pada uji coba lapangan yang berarti terdapat peningkatan dengan kategori tinggi. Hal ini menunjukkan data yang dapat dilihat dari hasil aktivitas belajar siswa pada siklus I pertemuan 1 diperoleh rata-rata sebesar 83,87% dengan kategori siklus 2 pertemuan 2 diperoleh rata-rata sebesar 93, 57% dengan kategori aktif. Sedangkan hasil dari pretest dan postest siklus I dan II diperoleh data nilai peserta didik pada pretest dan posttest peserta didik pada siklus I pertemuan 1 diperoleh rata-rata sebesar 43,87 dengan kategori kurang. Siklus 2 pertemuan 2 diperoleh rata-rata sebesar 71, 29 dengan kategori cukup. Sehingga, dapat disumpulkan pembelajaran LKPD Interaktif berbasis Liveworksheet dan wordwall mempengaruhi peningkatan pembelajaran IPS pada siswa SD kelas VI UPTD SDN 02 Ciseureuh.Downloads
Published
2023-01-12
How to Cite
Rosmana, . . P. S., Iskandar, . S. ., Rosafina, M. ., Ningrum, N. C. ., Prabowo, S. A. ., & Robin, S. J. . (2023). Pengaruh Media Pembelajaran Digital Liveworksheets dan Wordwall terhadap Peningkatan Pembelajaran IPS pada Siswa SD Kelas VI UPTD SDN 02 Ciseureuh . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 2731–2740. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11397
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Primanita Sholihah Rosmana, Sofyan Iskandar , Mega Rosafina, Novita Cahya Ningrum, Salsabila Alifia Prabowo , Shavega Julia Robin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).