Peningkatan Keterampilan Kognitif Anak Usia Dini di PAUD Al Hidayah Kabupaten Serang menggunakan Media Game Edukasi Digital Berbasis Information and Communication of Technology
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v5i3.26434Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan berfikir kognitif anak prasekolah dengan menggunakan metode Information And Communication Of Technology melalui game edukasi digital. Subjek penelitian ini adalah 10 anak-anak berusia 5 sampai 6 tahun di PAUD Al Hidayat Kabupaten Serang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Untuk metode dalam pengumpulan data menggunakan 3 metode, diantaranya observasi, wawancara, dan dokumentasi. Untuk observasi, peneliti menggunakan observasi partisipasif, yang berarti bahwa penulis terlibat langsung dalam kegiatan pembelajaran yang mereka amati. Hasil penelitian menunjukkan perkembangan anak-anak dalam meningkatkan kemampuan kognitif mereka dan sebagian besar memiliki perkembangan dan perkembangan yang sesuai dengan harapan.Downloads
Published
2024-03-08
Issue
Section
Articles
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).