SYSTEMATIC REVIEW TENTANG ABDOMINAL TUBERCULOSIS

Authors

  • Reinhard Yefta RS dr. Hafiz Cianjur

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v6i1.42552

Keywords:

Systematic Review, Abdominal Tuberculosis

Abstract

Abdominal Tuberculosis (TB abdominal) merupakan bentuk tuberkulosis ekstrapulmoner yang kompleks dan sering kali sulit didiagnosis karena gejala klinis yang tidak spesifik serta keterbatasan metode diagnostik yang sensitif dan spesifik. Penyakit ini dapat menyerang berbagai organ di rongga perut, termasuk usus, peritoneum, kelenjar getah bening mesenterika, dan organ padat lainnya. Mengingat tantangan dalam diagnosis dan pengobatan TB abdominal, diperlukan tinjauan sistematis terhadap literatur yang ada untuk memahami pola epidemiologi, diagnosis, manajemen, serta hasil pengobatannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan tinjauan sistematis terhadap literatur yang ada mengenai Abdominal Tuberculosis. Metode penelitian ini menggunakan tinjauan sistematis dengan pencarian literatur pada basis data seperti PubMed, Scopus, dan Google Scholar. Kualitas artikel jurnal dievaluasi dengan menggunakan standar penelitian Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analyses (PRISMA). Hasil tinjauan menunjukkan bahwa TB abdominal lebih sering ditemukan pada laki-laki dengan usia yang bervariasi. Gejala yang paling umum adalah nyeri perut dan demam, dengan ileocecal sebagai lokasi paling sering terlibat. Diagnosis TB abdominal menjadi tantangan utama karena gejalanya tidak spesifik, sehingga USG dan X-ray sering digunakan sebagai modalitas utama, sementara konfirmasi histopatologi menunjukkan granuloma caseating pada sebagian besar kasus. Sebagian besar pasien merespons terapi anti-TB dengan baik, namun beberapa kasus dengan komplikasi seperti obstruksi usus memerlukan intervensi bedah. Faktor usia yang lebih tua dan keterlibatan usus kecil berhubungan dengan angka mortalitas yang lebih tinggi

References

Arovah, Novita Intan. 2021. Olahraga Terapi Rehabilitasi Pada Gangguan Musculoskeletal. UNY Press.

Barot, Mithun, Vipul D. Yagnik, Kirankumar Patel, and Sushil Dawka. 2021. “Surgical Management of Abdominal Tuberculosis: A Prospective Single-Center Study.” Tzu Chi Medical Journal 33(3):282–87.

Dhali, Arkadeep, Kausik Das, Gopal Krishna Dhali, Ranajoy Ghosh, Avik Sarkar, and Debashis Misra. 2021. “Abdominal Tuberculosis: Clinical Profile and Outcome.” The International Journal of Mycobacteriology 10(4):414–20.

Ismah, Zata, Ayunda Sintia, Della Nurjanah, Mawaddah Sri Rezeki Dalimunthe, Siti Khodizah Harahp, Syahrida Suryani Hasibuan, and Fauziah Siti Andini. 2024. “THE HUBUNGAN PEKERJAAN YANG BERESIKO TERINFEKSI TB: ANALISIS DATA PASIEN DI UPTD RS KHUSUS PARU PEMPROVSU 2020-AGUSTUS 2024.” PREPOTIF: JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT 8(3):6905–14.

John, Susan, Dhruva Ghosh, Vishal Michael, Deirdre Kruger, Ritu Jain, Karan Dhir, Sangeetha Mohan, and Aneel Bhangu. 2024. “Patterns and Outcomes in Pediatric Abdominal Tuberculosis: A Single Centre Cohort Study.” Journal of Pediatric Surgery.

Keena, Monika, Gopal Chawla, Ujjwal Sonika, Nupur Abrol, Shrikant Hiremath, and Virender Kumar Meena. 2022. “Indian Tubercular Belly: A Prospective Study of 140 Patients of Abdominal Tuberculosis and Their Outcomes.” Journal of Family Medicine and Primary Care 11(6):2423–30.

Kurniawan, Depit, Najmah Najmah, and Rizma Adlia Syakurah. 2021. “Peran Kader TB Dalam Pengembangan Aplikasi Suli Simulator.” Jurnal Endurance 6(3):536–50.

Lancella, Laura, Luciana Abate, Laura Cursi, Giulia Chiopris, Laura Nicoletti, Nicola Principi, Alberto Villani, and Susanna Esposito. 2023. “Abdominal Tuberculosis in Children: A Case Series of Five Patients.” Microorganisms 11(3):730.

MacLean, Emily, Albert Makone, Lindsay McKenna, Madhukar Pai, and Alexandra Zimmer. 2020. “PANDUAN AC TIVIS T UNTUK ALAT DIAGNOSTIK.”

Marki, Indra, Ari Fahrial Syam, and Irsan Hasan. 2014. “Conformity between Ileoscopy Appearance with Terminal Ileum Histopathology Appearance in Normal Colonoscopy Chronic Diarrhea Patients.” The Indonesian Journal of Gastroenterology, Hepatology, and Digestive Endoscopy 15(2):88–92.

Mehta, Promod K., Ankush Raj, Netrapal Singh, and Gopal K. Khuller. 2012. “Diagnosis of Extrapulmonary Tuberculosis by PCR.” FEMS Immunology & Medical Microbiology 66(1):20–36.

Muntamah, Ummu, Apriyanto Apriyanto, and Naufal Muhammad Agil. 2025. Buku Referensi Panduan Keperawatan Modern: Komprehensif Dan Praktis. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Mutiara, Erika, Jl Keramat Raya No, Ringroad Barat, and Jakarta Barat Cengkareng. 2020. “Algoritma Klasifikasi Naive Bayes Berbasis Particle Swarm Optimization Untuk Prediksi Penyakit Tuberculosis (TB).” Vol 8:45–46.

Nugroho, Setiyo Adi. 2021. “Buku Ajar Anatomi Dan Fisiologi Sistem Tubuh Bagi Mahasiswa Keperawatan Medikal Bedah.”

Pangandaheng, Tommy, Lilis Suryani, Nita Syamsiah, Rita Kombong, Anastasia Sari Kusumawati, Robiul Fitri Masithoh, T. Eltrikanawati, Uun Nurjanah, Eldawati Eldawati, Priyo Sasmito, and others. 2023. Asuhan Keperawatan Medikal Bedah: Sistem Respirasi Dan Kardiovaskuler. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Paramono, Adhara Yasmine‘Aqila, Firmansyah Firmansyah, and Cesario Budi Prayitno. 2025. “ILEUS OBSTRUCTIVE EC DIVENTRICULUM MECKEL: LAPORAN KASUS.” Scientica: Jurnal Ilmiah Sains Dan Teknologi 3(3):114–20.

Ratuloly, Fitriyah Habiba. 2014. “NILAI DIAGNOSTIK USG ABDOMEN DALAM MENDETEKSI PERITONEAL MALIGNANCY PASIEN ASCITES.” Uniniversitas Hasanuddin.

Safithri, Fathiyah. 2011. “Diagnosis TB Dewasa Dan Anak Berdasarkan ISTC (International Srandard for TB Care).” Saintika Medika 7(2).

Sari, Desty Gusti, Rosatya Imanuela, and Resultanti Resultanti. n.d. “Abses Iliopsoas Akibat Tuberkulosis: Sebuah Laporan Kasus.” Jurnal Penyakit Dalam Indonesia 11(3):7.

Shabariah, Rahmini, and others. 2023. “ANALISIS EKSPRESI MRNA GEN TLR2 DAN MRNA GEN TLR4 SERTA KADAR PROTEIN TLR2 DAN TLR4 PADA TB ANAK YANG TELAH DIVAKSINASI BCG= ANALISIS OF MRNA GENE TLR2 AND TLR4 EXRESSION AND SERUM PROTEIN LEVEL OF TLR2 AND TLR4 IN BCG VACCINATED CHILDREN WITH TB.” Universitas Hasanuddin.

TIARA MAYA, UTARI. 2020. “ANALISIS INTERAKSI OBAT TUBERKULOSIS PADA PASIEN RAWAT JALAN DI POLI ANAK RSUP DR. M. DJAMIL PADANG.” Universitas perintis Indonesia.

Downloads

Published

2025-02-14

How to Cite

Yefta, R. (2025). SYSTEMATIC REVIEW TENTANG ABDOMINAL TUBERCULOSIS. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 1363–1370. https://doi.org/10.31004/cdj.v6i1.42552

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.