Hubungan Kecerdasan Spiritual dengan Konformitas Siswa Kelas VII SMP Negeri 37 Semarang

Authors

  • Andrea Prasetyo Universitas PGRI Semarang
  • Venty Venty Universitas PGRI Semarang
  • Kristina Yuliati SMP Negeri 37 Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13654

Abstract

Penelitlan bertujuan mendapat informasi tentang hubungan kecerdasan spiritual dan konformitas slswa kelas VII SMP Negeri 37 Semarang. Penelitlan menerapakan metode pendekatan kuantitatif korelasional. Populasi penelitlan yakni slswa kelas Vll SMP Negerl 37 Semarang. Penentuan sampel dengan slmple random sampllng. Total sampel 160 siswa. a=5%.  Instrumen yang diterapkan peneliti yakni skala kecerdasan spiritual dan skala konformitas yang dikembangkan dan sudah diuji validitas dan reliabilitas. Uji hipotesls dengan ujl korelasl-product-moment-pearson. Hasil analisis deskriptif data menunjukan tingkat kecerdasan spiritual siswa mayoritas pada kriteria tinggi dengan hasil prosentase 41% dan tingkat konformitas siswa mayoritas pada kriteria rendah dengan hasil prosentase 34%. Analisis korelasl-product-moment-pearson menunjukan hasil positif (r= 0.285, p<0.000). Sehingga bertambah tinggi kecerdasan spiritual, maka bertambah tinggi juga tingkat konformitas seseorang. Kebalikannya, bertambah rendah tingkat kecerdasan spiritual, maka bertambah rendah juga tingkat konformitas seseorang. Peneliti berlkutnya diharap meneliti lebih lanjut dengan variabel variabel kecerdasan dasar lainya

Downloads

Published

2023-04-06

How to Cite

Prasetyo, A., Venty, V., & Yuliati, K. . (2023). Hubungan Kecerdasan Spiritual dengan Konformitas Siswa Kelas VII SMP Negeri 37 Semarang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 2802–2807. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13654