Analisis Kecerdasan Sosial Siswa dalam Pembelajaran IPS Kelas V SD Negeri 08 Palembang
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v4i2.7717Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kecerdasan sosial siswa dalam pembelajaran IPS kelas V SD Negeri 08 Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, dengan subjek siswa kelas V yang berjumlah 29 siswa. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket yang diberikan kepada objek penelitian yaitu siswa yang ada dikelas V. Selain angket disini peneliti menggunakan instrument wawancara serta observasi. Wawancara digunakan untuk mengajukan pertanyaan kepada guru agar mendapatkan informasi yang lebih akurat mengenai kecerdasan sosial siswa dalam pembelajaran IPS. Observasi digunakan untuk mengamati bagaimana aktivitas yang ada dikelas V sebelum proses belajar mengajar berlangsung. Data hasil pengamatan kemudian dianalisis dengan melihat hasil angket kecerdasan sosial siswa yang telah direkapitulasi serta hasil wawancara bersama dengan guru kelas V. Berdasarkan hasil analisis, dapat disimpulkan bahwa kecerdasan sosial siswa dalam pembelajaran IPS kelas V SD Negeri 08 Palembang dikategorikan sangat baik.Downloads
Published
2022-10-24
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Bella Puspita, Eni Heldayani, Marleni Marleni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).