Pengaruh Belajar Mandiri terhadap Prestasi Belajar Ekonomi pada Siswa Kelas X IPS SMA Tri Sakti Lubuk Pakam Tahun Ajaran 2022/2023

Authors

  • Breti Alemina Br Sembiring Universitas HKBP Nommensen
  • Irene Anjeli Purba Universitas HKBP Nommensen
  • Arita Maria Pakpahan Universitas HKBP Nommensen
  • Tumpal Manahara Siahaan Universitas HKBP Nommensen

DOI:

https://doi.org/10.31004/jote.v4i1.7213

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh belajar mandiri terhadap prestasi belajar ekonomi pada siswa kelas X IPS SMA Tri Sakti Lubuk Pakam. Penelitian ini menggunakan Survey dengan pendekatan kuantitatif. Dari hasil perhitungan analisis regresi diperoleh persamaan regresi untuk komunikasi matematis peserta didik: . Pada persamaan regresi prestasi belajar siswa tersebut diperoleh nilai b bertanda positif, artinya kedua variabel mempunyai hubungan yang linear yang positif yang setiap kenaikan variabel X satu satuan akan diikuti oleh kenaikan Y sebesar satuan. Karena dalam penelitian ini populasi merupakan jumlah sampel maka untuk hubungan dari pengaruh belajar mandiri terhadapa prestasi belajar ekonomi dilihat pada persamaan regresi. Dari hasil perhitungan hipotesis secara parsial Uji-t. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Belajar mandiri berpengaruh positif nilai (6.487>1,697) dan nilai signifikan <a (0,00<0,05) Terdapat pengaruh positif belajar mandiri  terhadap prestasi belajar ekonomi pada siswa siswa kelas X IPS SMA Tri Sakti Lubuk Pakam.

Downloads

Published

2022-09-30