Meningkatkan Kemampuan Berhitung Melalui Permainan Pegang Aku (Gangku)
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v4i3.11817Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penggunaan permainan pegang aku dapat meningkatkan kemampuan berhitung anak kelompok B di TK Tahfidz Insan Madani Sriwijaya Palembang. Jenis penelitian adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Teknik Pengumpulan data penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa permainan pegang aku (GANGKU) yang suportif dan membimbing anak untuk bermain dan belajar dengan cara yang dapat dipahami dan diketahui oleh anak untuk meningkatkan kemampuan berhitung anak agar berhasil. Disini anak dapat bertanya dan menjawab penjelasan yang diberikan, mengenal lambang bilangan, menyebutkan lambang bilangan 1-20 dan mengaitkan lambang bilangan dengan bilangan benda. Peningkatan tersebut terlihat pada kemampuan berhitung anak kelompok B tidak berkembang dengan baik pada kriteria siklus 1 dengan persentase 40% melalui bantuan permainan pegang aku (GANGKU), kemampuan berhitung anak meningkat 80% pada Siklus II, dimana permainan memegang menjadi lebih menarik dan menyenangkan sehingga mendukung kriteria kemampuan berhitung sangat baik.Downloads
Published
2023-03-18
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Melinda Puspita Sari Jaya, Novalina Putri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).