Menelusuri Bangunan Megah Berarsitektur Riau-Melayu: Anjung Seni Idrus Tintin Di Kota Pekanbaru
DOI:
https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.3101Abstract
Kota Pekanbaru adalah salah satu kota di Indonesia yang memiliki beranekaragam bangunan yang bisa dijadikan ikon wisata. Bangunan-bangunan bersejarah maupun wisata di Kota Pekanbaru cenderung berarsitektur megah dengan corak khas melayu. Anjung Seni Idrus Tintin adalah salah satu bangunan megah yang berdiri di Kota Pekanbaru. Anjung Seni Idrus Tintin didirikan pada tahun 2007. Nama bangunan ini diambil dari nama seorang seniman kenamaan Riau yaitu Idrus Tintin yang terkenal melalui drama atau teater dan puisinya. Idrus Tintin lahir di Rengat, Indragiri Hulu, pada tanggal 10 November 1932. Variable yang digunakan dalam penelitian ini adalah Anjung Seni Idrus tintin dengan metode jenis kualitatif.Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Published
2021-12-12
How to Cite
Br. Lubis, S. Y., Yuliantoro, Y., & Fiqri, A. (2021). Menelusuri Bangunan Megah Berarsitektur Riau-Melayu: Anjung Seni Idrus Tintin Di Kota Pekanbaru. Innovative: Journal Of Social Science Research, 1(2), 539–542. https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.3101
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2021 Santa Yunita Br. Lubis, Yuliantoro, Asyrul Fiqri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).