KAJIAN LITERATUR: PEMAHAMAN KONSEPTUAL HIMPUNAN MELALUI DIAGRAM VENN DALAM PEMBELAJARAN LOGIKA MATEMATIKA

Authors

  • Sri Lestari Manurung Universitas Negeri Medan
  • Dwi Maharani Universitas Negeri Medan
  • Jhon Very Alihandro Siregar Universitas Negeri Medan
  • Sofi Fatinah Universitas Negeri Medan

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i4.36418

Keywords:

Diagram Venn, Himpunan, Logika Matematika, Pemahaman Konseptual

Abstract

Matematika memiliki peran penting dalam memecahkan masalah kehidupan sehari-hari, dan konsep himpunan adalah dasar untuk memahami logika matematika. Belajar tentang himpunan diharapkan bisa membantu kita berpikir lebih logis. Diagram Venn, sebagai alat bantu visual, terbukti efektif dalam memfasilitasi pemahaman konsep himpunan dan meningkatkan kemampuan logika matematika siswa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa efektif Diagram Venn dalam membantu siswa memahami konsep himpunan dan logika matematika. Dengan metode kajian literatur sistematis, berbagai penelitian tentang penggunaan Diagram Venn ditinjau untuk menyusun pemahaman tentang efektivitasnya. Hasilnya menunjukkan bahwa Diagram Venn dapat meningkatkan pemahaman siswa secara signifikan. Diagram Venn membantu mengurangi kesalahan konseptual, meningkatkan retensi, dan mempermudah pemahaman operasi seperti konjungsi, disjungsi, dan implikasi. Namun, ada beberapa tantangan, seperti kesulitan siswa dalam memahami operasi himpunan yang lebih kompleks. Kajian ini menyarankan integrasi Diagram Venn dalam pembelajaran berbasis visual yang lebih interaktif untuk memperkuat pemahaman siswa. Selain itu, pelatihan bagi guru untuk memaksimalkan manfaat alat ini dalam pembelajaran.

References

Aminah, S., Wijaya, T. T., Yuspriyati, D. (2018). Anlisis kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Kelas VII Pada Materi Himpunan. Journal Cendikia: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 15-22.

Arista, A., Andinasari., Nopriyanti, T. D. (2019). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Melalui Model Learning Cycle 5E Berbantu Simulasi Diagram Venn. Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 1(2), 190-199.

Asih., Imami, A. I. (2021). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SMP Kelas VII Pada Materi Himpunan. Maju, Volume 8(2), 9-16.

Astuti, L. S., Julaeha, S. (2021). Pengaruh Diagram Venn dan Relasi dalam Meningkatkan Pemahaman Sistem Basis Data. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 5(5), 285-292.

Bahri, Syamsul. (2016). Logika dan Himpunan. FMIPA UNRAM. (Unpublished).

Fahmi, S., Priwantoro, S. W. (2018). Logika Matematika dan Himpunan. Yogyakarta: UAD Press.

Kusuma, D. (20). Rumus Maestro VII, VIII, IX SMP Fisika dan Matematika. Yogyakarta: Mata Elang Media.

Latumapina, M., Laamena, C. M., Ayal, C. S. (2024). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SMP Kelas VII Pada Materi Himpunan. Jurnal Pendidikan Matematika Unpatti, 5(1), 57-68.

Manurung, S. L., Khairunnisa, A. P., Lubis, F. R., Raudyatuzzahra, A., Butarbutar, H. H. R. (2024). Analisis Kesalahan Mahasiswa Pendidikan Matematika Dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Operasi Biner Dan Grup Di Universitas Negeri Medan . Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Pembelajaran, 6(3), 170 - 179.

Manurung, S.L., Siregar, N., Purba, G. I., Nabilah, K. (2022). Himpunan Dan Logika. Surabaya: Cipta Media Nusantara.

Murniasih, T. R., Ferdiani, R. D. (2018). Pelatihan Smart Diagram Venn Pada materi Himpunan SMP. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 125-130.

Nurhaliza; Wahidah; Priwantoro. (2023). Pengembangan Alat Peraga Matematika Diagram Venn untuk Materi Himpunan Bagi Siswa Kelas VII SMP. Seminar Nasional Pengenalan Lapangan Persekolahan UAD.

Siregar, N., Manurung, S. L. (2020). Pengaruh Blended Learning terhadap Kreativitas Mahasiswa Calon Guru di Universitas Negeri Medan. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 3(1), 44-51

Tama, B. J., Purwoko, H. (2022). Pengembangan Aplikasi Diagram Venn Berbasis Android dengan Model Spiral. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara, 14(1), 53-71.

Downloads

Published

2024-10-24

How to Cite

Manurung, S. L. ., Maharani, D. ., Siregar, J. V. A. ., & Fatinah, S. . (2024). KAJIAN LITERATUR: PEMAHAMAN KONSEPTUAL HIMPUNAN MELALUI DIAGRAM VENN DALAM PEMBELAJARAN LOGIKA MATEMATIKA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(4), 15160–15164. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i4.36418

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.