PERAN PIMPINAN DALAM MEMPENGARUHI IKLIM ORGANISASI

Authors

  • Shabrina Shabrina Universitas Karimun
  • Nurcahyani Nurcahyani Universitas Karimun
  • Rohid Nurfadhilah Universitas Karimun
  • Haryati Haryati Universitas Karimun

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23473

Keywords:

Pemimpin, Iklim Komunikasi, Organisasi.

Abstract

Pemimpin adalah seorang individu atau kelompok yang bertanggung jawab  memimpin, mengarahkan, dan mengendalikan suatu organisasi atau kelompok. Iklim organisasi merupakan suatu situasi atau suasana yang ada di dalam organisasi. Seorang pemimpin haruslah bisa mengendalikan iklim komunikasi supaya tetap dalam kondisi yang nyaman. Seorang pemimpin harus memiliki beberapa sikap dan syarat yang menjadikannya layak menjadi seorang pemimpin. Didalam artikel ini akan dijelaskan pengertian seorang pemimpin, syarat dan sikap seorang pemimpin,pengertian dari iklim komunikasi, faktor apa saja yang mempengaruhi iklim komunikasi organisasi dan bagaiman seorang pemimpin menjaga iklim komunikasi organisasi.

References

Aditya, P., Setyaki, B., Al, G., Politeknik, F., & Pemasyarakatan, I. (2021). Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Kepemimpinan (Leadership) Berkarakter Dalam Kemajuan Organisasi 1. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 8(3), 427–435. http://Jurnal.Umtapsel.Ac.Id/Index.Php/Nusantara/Index

Cartono, C., & Maulana, A. (2019). Iklim Komunikasi, Iklim Organisasi Dan Iklim Komunikasi Organisasi. Orasi: Jurnal Dakwah Dan Komunikasi, 10(2), 228. https://Doi.Org/10.24235/Orasi.V10i2.5420

Kosmajadi, E. (2019). Peran Kepemimpinan, Iklim Organisasi Dan Pemberdayaan Dalam Meningkatkan Kinerja Komite Sekolah. Jurnal Dialogika Manajemen Dan Administrasi, 1(1), 1–10. Https://Doi.Org/10.31949/Dialogika.V1i1.161

Lehekar, M. P. (2017). Peran Kepemimpinan Dalam Membangun Daya Saing Organisasi. March, 598–621.

Mohamad Muspawi, Mika, Mayshel Adinda Viola, K. (N.D.). Penelitian Dan Pengembangan Dibidang Administrasi Pendidikan.

Mulyani, D. (N.D.). Kepemimpinan. 1–7.

Nida, F. L. K. (2014). Persuasi Dalam Media Komunikasi Massa. Jurnal Komunikasi Penyiaran Islam “At-Tabsyir,” 2(2), 77–95.

Sihombing, E. E., & Sihombing, M. (2014). Pengaruh Kepemimpinan Dan Iklim Kerja Untuk Menciptakan Kinerja Organisasi ( Studi Pada Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan) Jl . Prof . Sofyan No . 1 Kampus-Usu Medan. Jurnal Administrasi Publik (Public Administration Journal ), 2(2), 146–158.

Dianto, A. Y., Hendratri, B. G., Zakariya, M., & Udin, M. F. (2023). Strategi Sukses Produksi Berbasis Ekonomi Islam: Studi Kasus Produksi Nucless Di Pt. Persada Nawa Kartika Kertosono. Journal On Education, 6(1), 10496–10502.

Hendratri, B. G., Dianto, A. Y., Zakariya, M., & Udin, M. F. (2023). Transformasi Positif: Analisis Sistem Jual Beli Online Di Anisa Online Shop Grosir Mlorah Rejoso Nganjuk Dalam Perspektif Ekonomi Islam. Journal On Education, 5(4), 17801–17806.

Iswanto, J., Subekan, S., Sadiyah, D. F., Mastur, M., & Tohawi, A. (2023). Strategi Pemasaran Yang Efektif: Meningkatkan Omzet Penjualan Roti Dalam Tinjauan Hukum Ekonomi Islam Di Mawaddah Bakery Bandar Lor Kediri. Journal On Education, 5(4), 17807–17813.

Tohawi, A., Iswanto, J., Subekan, S., Dianto, A. Y., & Hendratri, B. G. (2023). Ritme Bisnis Digital: Dinamika Transaksi Online Jesika Shop Kebonagung Dalam Konteks Ekonomi Islam. Journal On Education, 6(1), 10490–10495.

Tohawi, A., Iswanto, J., Subekan, S., Sadiyah, D. F., & Mastur, M. (2023). Penerapan Etika Bisnis Islam Dalam Perdagangan Bawang Merah Di Pasar Sukomoro Nganjuk. Journal On Education, 5(4), 17814–17822.

Downloads

Published

2023-12-26

How to Cite

Shabrina, S., Nurcahyani, N., Nurfadhilah, R. ., & Haryati, H. (2023). PERAN PIMPINAN DALAM MEMPENGARUHI IKLIM ORGANISASI. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 4134–4138. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23473