GERAKAN LITERASI DI SEKOLAH DASAR: LITERATURE REVIEW

Authors

  • Triyono Triyono Universitas PGRI Semarang
  • Ngatmini Ngatmini Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23016

Keywords:

Literasi Sekolah, Sekolah Dasar

Abstract

Era pendidikan saat ini perlu pentingnya meningkatkan minat baca siswa pada pendidikan dasar. Kemampuan membaca pada masayarakat Indonesia berada di peringkat bawah Literature review ini memiliki tujuan untuk melihat beberapa artikel terkait dengan Gerakan literasi pada sekolah dasar. Pencarian artikel menggunakan database Google Schoolar dengan kata kunci literasi dan sekolah dasar. Artikel diseleksi menggunakan kriteria inklusi dan eksklusi. Kriteria inklusi yang digunakan adalah artikel dengan rentang tahun terbit 2019-2023, artikel full text, serta dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Hasil dari telaah review didapatkan bahwa Gerakan literasi di sekolah dasar mampu menumbuhkan minat membaca pada siswa. Rekomendasi dari telaah review ini bisa diaplikasikan di sekolah dasar dengan dukungan dari tenaga pendidik.

References

Aditya, R., & Meida Laely, R. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Metode Ceramah Dan Media Audiovisual Terh- adap Pengetahuan Tentang Infeksi Menular Seksual Pada Remaja. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, September.

Asisdiq, I. S., & Side, S. (2021). ? ?????????? ???????? ???????? ????????? [ 1 , 2 , 12 ]. ?? ????????? ?????????????? ?????? - ??? ???????? ? ???? ?? ????????????????? ????? , ???????? ??? ????? ????????????????? ???????? ? ?????????? ????????? ?? ??????????? ? ??????? ?????????????? ???. Pendidikan Kimia PPs UNM, 1(1), 91–99.

Azis, A. (2018). Implementasi Gerakan Literasi Sekolah pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar. Jurnal Autentik, 2(1), 57–64.

Batubara, H. H., & Ariani, D. N. (2018). Implementasi Program Gerakan Literasi Sekolah Di Sekolah Dasar Negeri Gugus Sungai Miai Banjarmasin. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 4(1), 15. https://doi.org/10.30870/jpsd.v4i1.2965

Dermawan, H., Malik, R. F., Suyitno, M., Dewi, R. A. P. K., Solissa, E. M., Mamun, A. H., & Hita, I. P. A. D. (2023). Gerakan Literasi Sekolah Sebagai Solusi Peningkatan Minat Baca Pada Anak Sekolah Dasar. EDUSAINTEK: Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 10(1), 311–328. https://doi.org/10.47668/edusaintek.v10i1.723

Harahap, D. G. S., Nasution, F., Nst, E. S., & Sormin, S. A. (2022). Analisis Kemampuan Literasi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(2), 2089–2098. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i2.2400

Hidayat, M. H., Basuki, I. A., & Akbar, S. (2018). Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(6), 810–817. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/11213

Khusna, S., Mufridah, L., Sakinah, N., & Annur, A. F. (2022). Gerakan Literasi dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Dawuh Guru: Jurnal Pendidikan MI/SD, 2(2), 101–112. https://doi.org/10.35878/guru.v2i2.454

Pujiati, D., Basyar, M. A. K., & Wijayanti, A. (2022). Analisis Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Pedagogik Journal of Islamic Elementary School, 5(1), 57–68. https://doi.org/10.24256/pijies.v5i1.2615

Rohim, C. D., & Rahmawati, S. (2020). Di Sekolah Dasar Negeri. Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 6(3), 2.

Safitri, V., & Dafit, F. (2021). Peran Guru Dalam Pembelajaran Membaca Dan Menulis Melalui Gerakan Literasi Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(3), 1356–1364. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/938

Subakti, H., Oktaviani, S., & Anggraini, K. (2021). Implementasi Gerakan Literasi Sekolah Pada Masa Pandemi Covid-19 Dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2489–2495. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1209

Downloads

Published

2023-12-19

How to Cite

Triyono, T., & Ngatmini, N. (2023). GERAKAN LITERASI DI SEKOLAH DASAR: LITERATURE REVIEW. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 6(4), 3714–3718. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23016

Similar Articles

<< < 7 8 9 10 11 12 13 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.