PROSPEK KEBERLANJUTAN USAHA BUMN PENERIMA PENYERTAAN MODAL NEGARA STUDI KASUS PT WASKITA KARYA (PERSERO) TBk
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i2.17929Keywords:
Altman Z Score, Kebangkrutan, Penugasan, Struktural ModalAbstract
Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui gambaran mengenai kondisi keuangan PT Waskita Karya (Persero) Tbk periode tahun 2019-2022 (Q3) dikaitkan dengan kebijakan pemerintah yang membebankan perusahaan dengan PSN dan menempatkan PMN pada perusahaan. Fokus penelitian ini yaitu mengungkapkan kondisi keuangan PT Waskita Karya (Persero) Tbk dan kebijakan pemerintah terkait dengan PSN dan PMN. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Prosedur pengumpulan dan analisis data melalui beberapa tahapan yaitu data yang dikumpulkan dalam bentuk dokumen, catatan arsip, wawancara dan observasi lapangan. Penelitian ini dilakukan di PT Waskita Karya (Persero) Tbk pada tahun 2019 – 2022. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh laporan keuangan dan laba-rugi sejak tahun 2019 hingga 2022 PT Waskita Karya (Persero) Tbk. Analisis statistic yang digunakan pada penelitin ini ialah Altman Z score. Penelitian dilanjutkan dengan menggunakan metode kualitatif dengan tujuan mendapatkan jawaban terhadap pertanyaan penelitian, langkah terakhir adalah mengkaitkan hasil interpretasi terhadap Altman Z Score tersebut dengan dengan kebijakan yang diambil oleh pemerintah dalam menempatkan Penanaman Modal Negara pada PT. Waskita Karya (Persero) Tbk. Hasil dari penelitin ini ialah Sebagai akibat banyaknya proyek-proyek yang dikerjakan oleh perusahaan, telah menaikkan rasio utang terhadap modal dan menurunkan kemampuan perusahaan membayar utang. Nilai Z Score berturut-turut pada tahun 2019, 2020, 2021, 2022 adalah 0,87; -1,44; 1,23; 1,61; yang berada di grey area.References
Adhari, A. (2015). Eksistensi BUMN sebagai Korporasi yang Dikuasai oleh Negara. Jurnal Hukum Bisnis dan Investasi : Dialogia Iuridica, 7(1), 27–36.
Altman, E. I., Hotchkiss, E., & Wang, W. (2019). Corporate Financial Distress, Restructuring, and Bankruptcy (4th ed.). Hoboken: John Wiley & Sons, Inc.
Aydin, N., Sahin, N., Deveci, M., & Pamucar, D. (2022). Prediction of financial distress of companies with artificial neural networks and decision tree models. Machine Learning with Applications Journal, 10, 100432.
Borchert, P., Coussement, K., de Caigny, A., & de Weerdt, J. (2023). Extending business failure prediction models with textual website content using deep learning. European Journal of Operational Research, 306(1), 348–357.
Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2018). Research Design Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (5th ed.). California: SAGE Publications, Inc.
Dadang; Jusron. (2023). KPBU - Global Infrastructure Hub (GIH) dan Penyediaan Infrastruktur. KPBU-Kemenkeu.https://kpbu.kemenkeu.go.id/read/1160-1476/umum/kajian-opini-publik/global-infrastructure-hub-gih-dan-penyediaan-infrastruktur
Ridwan; Muhammad. (2023). Waskita (WSKT) Raih Kontrak Baru Rp 20,23 Triliun. Investor.Id. https://investor.id/market-and-corporate/320027/waskita-wskt-raih-kontrak-baru-rp-2023-triliun
Enumah, S. J., & Chang, D. C. (2021). Predictors of Financial Distress Among Private U.S. Hospitals. Journal of Surgical Research, 267, 251–259.
Figlioli, B., & Lima, F. G. (2022). A proposed corporate distress and recovery prediction score based on financial and economic components. Expert Systems with Applications an International Journal, 197, 116726.
Hadi Sucipto, R. (2022). Analisis Kinerja Keuangan PT Waskita Karya (Persero) Tbk Sebelum dan Selama Pandemi Covid-19. Journal of Management Small and Medium Entreprises (SMEs), 15(2), 271–288.
Hafeez, B., Li, X., Kabir, M. H., & Tripe, D. (2022). Measuring bank risk: Forward-looking z-score. International Review of Financial Analysis, 80, 102039.
Harruma; Issha. (2022). Daftar Proyek Strategis Nasional 2020-2024. Kompas.Com. https://nasional.kompas.com/read/2022/02/16/04000021/daftar-proyek-strategis-nasional-2020-2024
IAI. (2013). PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan. Ikatan Akuntan Indonesia. http://iaiglobal.or.id/v03/standar-akuntansi-keuangan/pernyataan-sak-7-psak-1-penyajian-laporan-keuangan
Kemensekneg RI. (2003). UU No. 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara. Kemensekneg. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/43017/uu-no-17-tahun-2003
Kemensekneg RI. (2005). PP No. 44 Tahun 2005 tentang Tata Cara Penyertaan Dan Penatausahaan Modal Negara Pada Badan Usaha Milik Negara Dan Perseroan Terbatas. Kemensekneg. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/49641/pp-no-44-tahun-2005
Kemensekneg RI. (2021). PP No. 116 Tahun 2021 tentang Penambahan Penyertaan Modal Negara Republik Indonesia ke Dalam Modal Saham Perusahaan Perseroan (Persero) PT Waskita Karya Tbk. JDIH BPK RI. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/194768/pp-no-116-tahun-2021
Kemensekneg RI. (2022a). Inpres No. 3 Tahun 2016 tentang Percepatan Pelaksanaan Proyek Strategis. Kementerian PUPR. https://jdih.pu.go.id/detail-dokumen/2195/1#div_cari_detail
Kemensekneg RI. (2022b). PP No. 34 Tahun 2022 tentang Penambahan Penyertaan Modal Negara Republik Indonesia ke Dalam Modal Saham Perusahaan Perseroan (Persero) PT Waskita Karya Tbk. JDIH BPK RI. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/228911/pp-no-34-tahun-2022
KPPIP. (2022). Proyek Strategis Nasional – KPPIP. https://kppip.go.id/proyek-strategis-nasional/
Liu, W., Fan, H., Xia, M., & Pang, C. (2022). Predicting and interpreting financial distress using a weighted boosted tree-based tree. Engineering Applications of Artificial Intelligence, 116, 105466.
Meiliawati, A., & Isharijadi, I. (2017). Analisis Perbandingan Model Springate Dan Altman Z Score Terhadap Potensi Financial Distress (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Kosmetik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia) Assets: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan 5 (1), 15-24.
Michel; Joshua. (2020). (WSKT) Utang segunung, apa investor masih bisa Untung? | Super Stock Eps. 22 - YouTube. Mirae Asset Sekuritas. https://www.youtube.com/watch?v=oFueh9X2Q4U
Miles, M. B. (2014). Qualitative data analysis: a methods sourcebook (3rd ed.). California: SAGE Publications, Inc.
Qian, H., Wang, B., Yuan, M., Gao, S., & Song, Y. (2022). Financial distress prediction using a corrected feature selection measure and gradient-boosted decision tree. Expert Systems with Applications, 190, 116202.
Resfitasari, E., Gumelar, T. M., Ulhaq, A., & Rusmayanti, N. (2021). Analisis Prediksi Financial Distress Dengan Metode Altman Z-Score Pada PT. Waskita Karya Tbk. Jurnal Aktiva?: Riset Akuntansi Dan Keuangan, 3 (3), 131–140.
Ridwan; Muhammad. (2022). Kontrak Baru Waskita Karya (WSKT) Rp9,39 Triliun, Mayoritas dari Proyek Pemerintah. Bisnis.Com. https://ekonomi.bisnis.com/read/20220726/45/1559596/kontrak-baru-waskita-karya-wskt-rp939-triliun-mayoritas-dari-proyek-pemerintah
Soenarso; Sugeng Adji. (2022). Waskita Karya (WSKT) Catat Kontrak Baru Rp 20,51 Triliun Sepanjang 2021. https://investasi.kontan.co.id/news/waskita-karya-wskt-catat-kontrak-baru-rp-2051-triliun-sepanjang-2021
Susanto, S., Ambarwati, R., & ... (2021). Analisis Altman Z-Score Untuk Memprediksi Kebangkrutan Pada Asuransi Umum di Indonesia Sebelum dan Saat Pandemi Covid-19. HUMANIS (Humanities, Management and Science Proceedings) 2021, Pamulang: Universitas Pamulang.
Wu, L., Shao, Z., Yang, C., Ding, T., & Zhang, W. (2020). The impact of CSR and financial distress on financial performance—evidence from Chinese listed companies of the manufacturing industry. Journal of Sustainability 12 (17), 6799
Yin, R. K. (2018). Case Study Research and Applications?: Design and Methods (6th ed.). California: SAGE Publications, Inc.
Zhou, F., Fu, L., Li, Z., & Xu, J. (2022). The recurrence of financial distress: A survival analysis. International Journal of Forecasting, 38(3), 1100–1115.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Adi Martono
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.