PENDAMPINGAN PEMBELAJARAN METODE FUN LEARNING DI MADASAH DINIYAH SDN 1 DESA JENANGAN, KECAMATAN SAMPUNG, KABUPATEN PONOROGO

Authors

  • Yusuf Al Manaanu Universitas Darussalam Gontor
  • Fazari Zul Hasmi Kanggas Universitas Darussalam Gontot
  • Rizqi Fadhlilah Ananta Universitas Darussalam Gontot
  • Vikry Fahriyal Utama Universitas Darussalam Gontot
  • Mohammad Kholid Muslih Universitas Darussalam Gontor
  • Imam Haryadi Universitas Darussalam Gontot
  • Khoirul Fata Universitas Darussalam Gontot

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v6i2.41418

Keywords:

Fun Learning, Madrasah Diniyah, Hafalan Juz 'Amma, Tajwid.

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran Madrasah Diniyah di SDN 1 Desa Jenangan, Kecamatan Sampung, Kabupaten Ponorogo dengan menerapkan metode fun learning. Observasi awal menunjukkan bahwa pembelajaran di Madrasah Diniyah cenderung monoton, membuat siswa kurang aktif dan mudah merasa jenuh. Program ini dilaksanakan dengan memberikan pelatihan kepada guru dan pendampingan dalam menerapkan metode yang menyenangkan dan interaktif, terutama dalam pembelajaran hafalan Juz 'Amma, tajwid, makhorijul huruf, serta doa-doa harian. Hasil dari pelaksanaan program ini menunjukkan peningkatan kualitas pembelajaran, dengan siswa yang lebih aktif dan tertarik dalam mengikuti pelajaran. Metode fun learning mampu menciptakan suasana kelas yang lebih hidup dan menyenangkan, sehingga pembelajaran menjadi lebih efektif. Program ini juga memperbaiki pemahaman siswa dalam melafalkan Al-Qur'an dengan tajwid yang benar dan meningkatkan hafalan mereka. Diharapkan, penerapan metode ini dapat berlanjut dan diterapkan di Madrasah Diniyah lainnya untuk meningkatkan kualitas pendidikan agama di tingkat dasar.

References

Attamimi, I. F., Kamaliyah, M., Nurjanah, S., & Dewinggih, T. (2021). Meningkatkan Minat Belajar dengan Metode Fun Learning pada Masa Pandemi Covid-19 di Desa Kumbung. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung Vol: I No: XXXVI.

Fajariah, F., & Mirza, A. A. (2024). Optimalisasi Proses Pembelajaran melalui Penerapan Metode Pengajaran Interaktif di MTs Muslimat NU Palangka Raya. Solusi Bersama : Jurnal Pengabdian Dan Kesejahteraan Masyarakat, 1(4).

Halean, S., Kandowangko, N., & V., G. S. Y. (2021). PERANAN PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN SUMBER DAYA MANUSIA DI SMA NEGERI 1 TAMPAN AMMA DI TALAUD. Jurnal Holistik, 14(2).

Hardisyah, M. R., Maulidah, N., Faizah, U., & Zaini, A. (2024). IDENTIFIKASI KESULITAN GURU DALAM PENGELOLAAN KELAS DI SMK IHYAUL ULUM DUKUN GRESIK. Jurnal Madaniyah, 14(1).

Hatta, M. S., Azzahra, T. S., Sekar Salsabilla, M., Pahlevi, R., Rachmadi, M. F., & Survani, R. (2024). Penggunaan Media Game Interaktif Sociopoly dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa SMAN 1 Pandeglang. MARAS: Jurnal Penelitian Multidisplin, 2(4).

Lestari, M. I., Sumartiningsih, S., & Suharini, E. (2024). HAMBATAN DAN TANTANGAN PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL DI SEKOLAH DASAR. Elementary School Teacher Journal, 7(2).

Riza, S., & Barrulwalidin. (2023). Ruang Lingkup Metode Pembelajaran. ISLAMIC PEDAGOGY: Journal of Islamic Education, 01(02).

Rusiadi. (2020). VARIASI METODE DAN MEDIA PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. Jurnal Alwatzikhoebillah: Kajian Islam, Pendidikan, Ekonomi, Humaniora, 6(2).

Situlak, A. N., Nasaruddin, & Masuli, A. D. (2023). Penerapan Metode Pembelajaran Fun Learning untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik. Global Journal Teaching Professional, 2(4).

Suncaka, E. (2023). MENINJAU PERMASALAHAN RENDAHNYA KUALITAS PENDIDIKAN DI INDONESIA. UNISAN JURNAL: JURNAL MANAJEMEN DAN PENDIDIKAN, 02(03).

Widyawati, E. R., & Sukadari. (2023). Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi sebagai Alat Pembelajaran Kekinian bagi Guru Profesional IPS dalam Penerapan Pendidikan Karakter Menyongsong Era Society 5.0. Proceedings Series on Social Sciences & Humanities.

Yuni, Y., Hanifa, L. T., & Harini, H. (2024). Pengembangan Proses Pembelajaran Berbasis Pendidikan Karakter Di Kelas. Jurnal Citizenship Virtues, 4(1).

Zamhari, Noviani, D., & Zainuddin. (2023). Perkembangan Pendidikan di Indonesia. Morfologi: Jurnal Ilmu Pendidikan, Bahasa, Sastra Dan Budaya, 1(5).

Downloads

Published

2025-03-20

How to Cite

Manaanu, Y. A., Kanggas, F. Z. H., Ananta, R. F., Utama, V. F., Muslih, M. K., Haryadi, I., & Fata, K. (2025). PENDAMPINGAN PEMBELAJARAN METODE FUN LEARNING DI MADASAH DINIYAH SDN 1 DESA JENANGAN, KECAMATAN SAMPUNG, KABUPATEN PONOROGO . Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(2), 2069–2075. https://doi.org/10.31004/cdj.v6i2.41418

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.