PELATIHAN PEMBUATAN MATERI PEMBELAJARAN BERBASIS DIGITAL DI MADRASAH IBTIDAIYAH AL-HIKMAH MASANGAN
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v6i1.39309Keywords:
Pengabdian Kepada Masyarakat, Materi Pembelajaran, Berbasis DigitalAbstract
Pelatihan pembuatan materi pembelajaran berbasis digital ini bertujuan untuk membekali guru Madrasah Ibtidaiyah dengan keterampilan dalam memanfaatkan teknologi untuk menciptakan pembelajaran yang lebih menarik dan efektif. Melalui serangkaian kegiatan yang menggabungkan teori dan praktik, peserta dilatih untuk menggunakan platform digital dalam mengembangkan materi. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan signifikan dalam kemampuan peserta dalam merancang materi digital yang interaktif dan inovatif. Selain itu, pelatihan ini juga berhasil meningkatkan motivasi guru dalam mengintegrasikan teknologi dalam pembelajaran sehari-hari. Sebelum pelatihan, sebagian besar guru belum terbiasa menggunakan teknologi dalam pembelajaran. Namun, setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu membuat video pembelajaran yang berkualitas. Diharapkan pelatihan ini dapat berkontribusi pada peningkatan kualitas pembelajaran di MI Al-Hikmah Masangan dan mempersiapkan siswa untuk menghadapi tantangan di era digital.References
Alimin, A., Wardani, H. K., Hidayah, B., & Ainiyah, M. (2024). Workshop kreatifitas guru bidang studi Madrasah Ibtidaiyah menuju pembelajaran berbasis digital di MI Assa’adah Bungah Gresik. TRIMAS: Jurnal Inovasi Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 1–6.
Husna, M. F., Novita, T. R., & Saragih, A. (2023). Sosialisasi Literasi Teknologi Digital untuk Menghindari Hoaks pada Media Sosial di Yayasan Pendidikan Hafnan Simbolon Kecamatan Patumbak Kabupaten Deli Serdang. Amaliah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 112–121. https://doi.org/https://doi.org/10.32696/ajpkm.v7i1.2120
Jenita, J., Harefa, A. T., Pebriani, E., Hanafiah, H., Rukiyanto, B. A., & Sabur, F. (2023). Pemanfaatan Teknologi Dalam Menunjang Pembelajaran: Pelatihan Interaktif Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(6), 13121–13129.
Kholid, K. (2020). Pentingnya literasi digital bagi guru pada lembaga pendidikan tingkat dasar dan implikasinya terhadap penyelenggaraan kegiatan belajar mengajar. Horizon Pedagogia, 1(1).
Kurniawan, S. (2019). Tantangan Abad 21 bagi Madrasah di Indonesia. Intizar, 25(1), 55–68. https://doi.org/10.19109/intizar.v25i1.3242
Lailia, S. A., Fatimah, S., Seftiana, A. F., Ayu, S., & Rista, V. N. (2023). MENGINTEGRASIKAN TEKNOLOGI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN DI MI/SD PADA ERA REVOLUSI INDUSTRI 5.0. SIGNIFICANT?: Journal Of Research And Multidisciplinary, 2(01), 82–89. https://doi.org/10.62668/significant.v2i01.644
Ngongo, V. L., Hidayat, T., & Wiyanto, W. (2019). Pendidikan di era digital. Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang.
Novia, L., Wardani, H. K., Alimin, A., & Nasim, S. M. (2024). Developing Web-Based Media for Teaching Writing Through Wordwall. Journal on Education, 06(03), 16344–16358. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/joe.v6i3.5329
Nurillahwaty, E. (2022). Peran Teknologi dalam Dunia Pendidikan. Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas Pgri Palembang, 1, 81–85.
Sari, D., Wardani, H., & Alimin. (2024). DEVELOPING INSTRUCTIONAL VIDEO IN TEACHING WRITING FOR THE TENTH GRADERS. JEELL (Journal of English Education, Linguistics and Literature) English Departement of STKIP PGRI Jombang, 10(2), 131–149. https://doi.org/https://doi.org/10.32682/jeell.v10i2.3496
Syagif, A. (2023). PELUANG DAN TANTANGAN PENGEMBANGAN LITERASI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB PADA JENJANG PENDIDIKAN DASAR. FASHLUNA, 4(1), 87–100. https://doi.org/10.47625/fashluna.v4i1.492
Wardani, H. K., Mazidah, E. N., Hidayah, B., Alimin, A., & Sa’adah, Z. (2024). Exploring the opportunities and barriers of ai-driven tools on efl students’ academic performance: perspectives of efl university students. 9(2), 221–237. https://doi.org/https://doi.org/10.52237/lej.v9i2.900
Wardani, H. K., & Zakiah, N. (2021). Investigating online speaking class for seventh graders of UPT SMPN 25 Gresik during Covid-19 pandemic. English Journal of Indragiri, 5(2), 281–293. https://doi.org/10.32520/eji.v5i2.1350
Widodo, W., & Pangarsa, A. A. T. (2024). PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN MADRASAH IBTIDAIYAH SWASTA MELALUI MANAJEMEN STRATEGIK. Evaluasi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 8(1), 60–69. https://doi.org/10.32478/9cnbqp21
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Happy Kusuma Wardani, Alimin Alimin, Bariqotul Hidayah, Maslakhatul Ainiyah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.