KEPELATIHAN MONOMIME: PERKEMBANGAN NEUROPLASTISITAS DALAM MASA REMAJA PADA HIMPUNAN TEATER DI SRAGEN
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.38109Keywords:
Kepelatihan Monomime, Motorik, Neuroplastisitas, Remaja, Sragen, TeaterAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepelatihan monomime terhadap perkembangan neuroplastisitas pada remaja yang tergabung dalam himpunan teater di Sragen. Neuroplastisitas, yaitu kemampuan otak untuk berubah dan beradaptasi melalui latihan fisik dan mental, memainkan peran penting dalam pengembangan keterampilan gerak dan kognisi. Dengan menggunakan metode penelitian eksperimen pada 20 remaja yang aktif dalam kepelatihan monomime selama 3 bulan, hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan signifikan dalam kemampuan motorik, kognisi, serta koordinasi gerak. Hasil ini menunjukkan bahwa pelatihan monomime tidak hanya berfungsi sebagai seni pertunjukan, tetapi juga memiliki potensi besar untuk mempengaruhi perkembangan otak pada masa rem aja. Implikasi penelitian ini bermanfaat bagi pendidikan dan pengembangan remaja dalam bidang seni serta kesehatan fisik dan mental.References
Andayani, P. N. (2023). Neuroplastisitas: Kekuatan Otak untuk Berubah dan Beradaptasi Pristina Nur Andayani. Literasi Note, 1(1), 1–9.
Faqieh, M. (2022). Pengaruh Musik Gamelan terhadap Working Memory pada Mahasiswa FK UNS (Kajian Neuroplastisitas). Universitas Sebelas Maret.
Hartanto, E. B. (2020). Efektifitas Media Pembelajaran Pantomim Untuk Meningkatkan Kemahiran Berbicara (Maharah Kalam). Lahjah Arabiyah: Jurnal Bahasa Arab Dan Pendidikan Bahasa Arab, 1(2), 132–138. https://doi.org/10.35316/lahjah.v1i2.821
Heldanita, H. (2019). Pengembangan Kreativitas Melalui Eksplorasi. Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 3(1), 53–64. https://doi.org/10.14421/jga.2018.31-05
Indriyanti, P., & Sari, D. I. P. (2017). Eksplorasi Minat Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Seni Tari Di Sd Taman Muda Ibu Pawiyatan Yogyakarta. SOSIOHUMANIORA: Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial Dan Humaniora, 3(1), 47–61. https://doi.org/10.30738/sosio.v3i1.1524
Maemunah, O. Y. (n.d.). AKTOR: MEMBEBASAKAN TUBUH YANG.
Sari, N. P., Novitawati, N., Setiawan, M. A., & Mutiani, M. (2022). Peran Yoga dalam Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Bagi Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 4681–4689. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.2451
Supartono, T. (2017). Penciptaan Teater Tubuh. Panggung, 26(2), 208–221. https://doi.org/10.26742/panggung.v26i2.177
Syarifah, S. (2019). Konsep Kecerdasan Majemuk Howard Gardner. SUSTAINABLE: Jurnal Kajian Mutu Pendidikan, 2(2), 176–197. https://doi.org/10.32923/kjmp.v2i2.987
TEATER KEDUA ANTOLOGI UBUH DAN KATA.pdf. (n.d.).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Achmad Dipoyono, YB. Rahno Triyogo

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.