MEMBANGUN KELUARGA BERINTEGRITAS: PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI UNTUK GENERASI EMAS
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.37231Keywords:
Integritas, Pendidikan Anti-Korupsi, Generasi Emas, Keluarga, KarakterAbstract
Menciptakan keluarga yang beretika melalui pendidikan anti-korupsi sebagai dasar bagi generasi yang unggul merupakan hal yang penting. Di tengah tantangan yang dihadapi akibat globalisasi dan perkembangan teknologi, pentingnya integritas perlu ditanamkan sejak dini dalam lingkungan keluarga. Kegiatan pengabdian dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran orang tua mengenai nilai-nilai kejujuran, tanggung jawab, dan etika dalam kehidupan sehari-hari. Diikuti oleh 28 ibu-ibu peserta, yang terdiri dari 7 pengurus dan 21 anggota Dharma Wanita Persatuan LLDIKTI Wilayah VII, Peserta diajak untuk berpartisipasi aktif dan berbagi pengalaman tentang penerapan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan sehari-hari melalui studi kasus, diskusi interaktif, dan presentasi. Para pemateri menekankan bahwa keluarga adalah bagian penting dari pembentukan karakter, jadi pendidikan anti-korupsi harus dimulai di rumah. Secara keseluruhan, kegiatan PkM ini berhasil meningkatkan kesadaran akan pentingnya membangun keluarga yang baik yang dapat menjadi inspirasi bagi keluarga lain. Diharapkan lebih banyak keluarga akan terlibat dalam kegiatan semacam ini dengan berkelanjutanReferences
Ahmad, S. (2020). "The Role of Family in Anti-Corruption Education: A Case Study." Journal of Educational Research, 15(2), 145-158.
Adelya, dkk (2022). Peran Mata Kuliah Pendidikan Anti Korupsi sebagai Upaya Pencegahan Korupsi di Kalangan Mahasiswa PPKn Universitas PGRI Adi Buana Surabaya : Multiverse: Open Multidisciplinary Journal, Vol. 1 No. 3
Ismail, H. (2019). "Integrating Anti-Corruption Curriculum in Elementary Education." International Journal of Education and Development, 34(3), 200-210.
Kurniawan, D. (2020). Pendidikan Anti-Korupsi untuk Generasi Muda. Jakarta: Penerbit Edukasi.
Lestari, N. (2019). Membangun Kesadaran Anti-Korupsi dalam Keluarga. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Nurhadi, E. (2021). Pengantar Pendidikan Anti-Korupsi untuk Anak. Bandung: Alfabeta.
Rahman, A. (2021). "Building Integrity through Family Engagement in Education." Journal of Integrity and Ethical Education, 10(1), 78-90.
Sari, R. (2018). "Family as a Foundation for Anti-Corruption Values in Young Generations." Asian Journal of Education and Social Studies, 23(4), 34-45.
Santoso, J. (2018). Pendidikan Karakter: Membangun Generasi Emas. Jakarta: Gramedia.
Wibowo, T. (2022). "Strategies for Implementing Anti-Corruption Education in Schools." Education and Society Journal, 12(2), 56-72.
Wahyu, P. (2020). Membangun Karakter Bangsa Melalui Pendidikan. Semarang: Semarang Press.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Suhartono Suhartono, Dwi Retnani Srinarwati, Oksiana Jatiningsih, Titis Nurrusama Nilakandi, Anggita Aditya Fauzi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.