PENCEGAHAN STUNTING DENGAN PENINGKATAN MITRA ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH PONDOK PESANTREN HIDAYATULLOH AL MUHAJIRIN BANGKALAN

Authors

  • Mery Susantri Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Nailul Huda Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Farah Nuriannisa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Nur Hidaayah Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Quddus Salam Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Iga Sukmawati Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Retno Diah Putri Ekayanti Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21800

Keywords:

Stunting, ASI Eksklusif, Santriwati.

Abstract

Menurut survey masih terdapat kader atau mitra ASI eksklusif di PP Hidayatulloh Al-Muhajirin Bangkalan yang masih belum menguasai dan memahami dengan baik bagaimana cara mencegah terjadinya stunting. Berangkat dari permasalahan yang ada tersebut, tim pengusul berencana untuk mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan mengangkat topik pembahasan yaitu “Pencegahan Stunting dengan Peningkatan Mitra ASI Eksklusif” dengan harapan para terdapat kader atau mitra ASI eksklusif di ponpes mampu menguasai dan memahami dengan baik bagaimana cara mencegah terjadinya stunting. Metode Penyuluhan tentang ASI Eksklusif dan pencegahan stunting ini dilakukan secara offline di ruang pertemuan dengan mengundang beberapa pengurus dan santri sebanyak 48 santri. Sebelum dan sesudah dilaksanakan penyuluhan peserta diberikan kuesioner untuk mengetahui tingkat pengetahuan ASI eksklusif sekaligus sebagai tolak ukur pemahaman peserta. Hasil dan Pembahasan Terdapat 11 responden (22,92%) yang memiliki penilaian post test yang baik, 25 responden (56,25%) memiliki penilaian post test yang cukup dan 10 responden (20,83%) memiliki penilaian post test yang kurang. Hal tersebut menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pengetahuan responden sebelum dan setelah dilakukan pemaparan materi penyuluhan. Saat pelaksanaan kegiatan ini terlihat para peserta terlihat antusias dan menyimak materi dengan seksama. Kesimpulan Kegiatan ini berdampak positif. adanya peningkatan pengetahuan terhadap ASI Eksklusif dan pencegahan stunting sehingga diharapakkan kedepannya para kader atau Mitra ASI Eksklusif turut pro aktif dalam mensosialisasikan manfaat ASI Eksklusif kepada masyarakat sekitar ponpes sehingga mampu menekan angka stunting.

References

Kementrian Kesehatan RI. (2022). Buku Saku Hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022. Jakarta: Kemenkes RI.

Fathurohman, “Kemenkes Lambat Implementasi Permenkes Nomor 29 Tahun 2019 untuk atasi Stunting,” FinFajarIndonesia, 2020. https://fin.co.id (accessed Jul. 05, 2020).

M. Mitra, “Stunting problems and interventions to prevent stunting (a Literature Review)”.,” J. Kesehat. Komunitas. 2015, vol. 2, no. 6, pp. 254–61, 2015, doi: DOI: https://doi.org/10.22146/jkki.51266.

Indonesia, “Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2012 Tentang Pemberian ASI Eksklusif. Pergizi,” 2012. https://pergizi.org/images/stories/downloads/PP/pp 33 2012 ttg pemberian asi ekslusif. pdf.

Indonesia, “Strategi nasional percepatan pencegahan anak kerdil (stunting),”Sekretariat Wakil Presiden Republik Indonesia, 2018.

Susantri, Mery. 2022. The Miracle of Breast Feading Peningkatan pemahaman pemberian ASI dalam Kelas laktasi Online RS Islam Surabaya “Kelor”. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat: Perguruan Tinggi Mengabdi, Menuju Desa Mandiri. Vol 1 No 1 Januari 2022

Downloads

Published

2023-11-28

How to Cite

Susantri, M. ., Huda, N. ., Nuriannisa, F. ., Hidaayah, N. ., Salam, Q. ., Sukmawati, I. ., & Ekayanti, R. D. P. . (2023). PENCEGAHAN STUNTING DENGAN PENINGKATAN MITRA ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH PONDOK PESANTREN HIDAYATULLOH AL MUHAJIRIN BANGKALAN. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(5), 10850–10854. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21800

Similar Articles

<< < 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.