PENGUATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN PEMASARAN DIGITAL UNTUK UMKM BERKELANJUTAN DI CAFE PELANGI PEMATANG SIANTAR

Authors

  • Erbin Chandra Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung
  • Vivi Candra Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung
  • Yerisma Welly Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung
  • Marto Silalahi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung
  • Martin Yehezkiel Sianipar Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i3.17390

Keywords:

Kuliner, Keberlanjutan, Penguatan Pengelolaan Keuangan, Pemasaran Digital

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memiliki peranan sangat penting dalam perekonomian lokal. Pengelolaan keuangan yang efektif dan pemasaran digital yang tepat dapat menjadi faktor kunci dalam meningkatkan kinerja dan daya saing UMKM. Metode pengabdian ini melibatkan pelatihan intensif dan bimbingan praktis kepada UMKM di Cafe Pelangi Pematang Siantar. Pelatihan difokuskan pada pengelolaan keuangan dasar, termasuk pencatatan pendapatan dan pengeluaran, perencanaan anggaran, dan penggunaan alat bantu keuangan. Selain itu, pelatihan juga mencakup pengenalan tentang pemasaran digital, seperti penggunaan media sosial, pembuatan situs web, iklan digital, dan strategi pemasaran online lainnya. Hasil yang diharapkan dari pengabdian masyarakat ini adalah peningkatan kemampuan pengelolaan keuangan dan pemasaran digital UMKM di Cafe Pelangi. Dengan peningkatan ini, diharapkan UMKM dapat mengoptimalkan penggunaan sumber daya keuangan mereka, meningkatkan visibilitas produk atau layanan melalui pemasaran digital, dan mencapai pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan.

References

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan digital marketing bagi usaha mikro, kecil dan menengah pada era masyarakat ekonomi ASEAN. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 1(2), 61-76.

Halim, F., Sherly, S., Lie, D., Supitriyani, S., & Sudirman, A. (2023). Optimalisasi Digital Entrepreneurship Melalui Pelatihan Digital Marketing bagi Siswa-Siswi SMA Swasta Sultan Agung Pematangsiantar. Jurnal ABDINUS: Jurnal Pengabdian Nusantara, 7(1), 90-97.

Nuvitasari, A., Citra Y, N., & Martiana, N. (2019). Implementasi SAK EMKM Sebagai Dasar Penyusunan Laporan Keuangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). International Journal of Social Science and Business, 3(3), 341. https://doi.org/10.23887/ijssb.v3i3.21144

Tatik, T. (2018). Implementasi SAK EMKM (Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Dan Menengah) Pada Laporan Keuangan UMKM (Studi Kasus Pada UMKM XYZ Yogyakarta). Relasi: Jurnal Ekonomi, 14(2), 1-14.

Downloads

Published

2023-08-03

How to Cite

Chandra, E. ., Candra, V. ., Welly, Y. ., Silalahi, M. ., & Sianipar, M. Y. . (2023). PENGUATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN PEMASARAN DIGITAL UNTUK UMKM BERKELANJUTAN DI CAFE PELANGI PEMATANG SIANTAR. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(3), 5676–5678. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i3.17390