PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ALUMNI PADA TK ABA 16 MALANG MENGGUNAKAN BOOTSTRAP

Authors

  • Merinda Lestandy Program Studi D3 Teknologi Elektronika, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang
  • Achmad Nurdim Fikri Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang
  • Adhi Nugraha Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v2i1.1485

Keywords:

Sistem Informasi, Sekolah, Alumni

Abstract

Salah satu upaya meningkatkan mutu sekolah yaitu dengan memanfaatkan teknologi informasi. Saat ini TK ABA 16 Malang belum memiliki sistem untuk menyimpan data siswa, alumni dan guru. Hal tersebut membuat TK ABA 16 Malang kesulitan ketika mencari data terkait siswa, alumni dan guru. Dari permasalahan mitra tersebut, dibuat Sistem Informasi Alumni TK ABA 16 Malang dengan menggunakan Bootstrap. Peserta yang menjadi mitra sasaran sebanyak 7 guru. Pengabdian ini dilakukan dengan 3 tahap yaitu, perancangan sistem dan model UML, implementasi sistem dan pelatihan sistem informasi. Hasil yang dicapai dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah pembuatan sistem informasi data alumni TK ABA 16 Malang dapat mengatasi masalah mitra sehingga lebih mudah dalam penyimpanan dan pencarian data siswa/alumni dan guru di dalam sistem.

Author Biographies

Merinda Lestandy, Program Studi D3 Teknologi Elektronika, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

Program Studi D3 Teknologi Elektronika, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

Achmad Nurdim Fikri, Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

Adhi Nugraha, Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang

References

Christian, A., Hesinto, S., & Agustina, A. (2018). Rancang Bangun Website Sekolah Dengan Menggunakan Framework Bootstrap ( Studi Kasus SMP Negeri 6 Prabumulih ). Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), 7(1), 22. https://doi.org/10.32736/sisfokom.v7i1.278

Fauzi, F. (2019). Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) dalam Peningkatan Prestasi Belajar Siswa di SMP 10 Nopember Sidoarjo. Jurnal Tarbawi STAI Al Fithrah, 61–76.

Irawan, Y., Susanti, N., & Triyanto, W. A. (2016). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Website Untuk Penyampaian Informasi Sekolah Dan Media Promosi Kepada Masyarakat. Simetris : Jurnal Teknik Mesin, Elektro Dan Ilmu Komputer, 7(1), 257. https://doi.org/10.24176/simet.v7i1.512

Ramadhani, S., Anis, U., & Masmuro, S. T. (2013). Rancang Bangun Sistem Informasi Geografis Layanan Kesehatan Di Kecamatan Lamongan Dengan PHP MySQL. Jurnal Teknika, 5(MYsql), 479–484. https://doi.org/10.1007/978-1-62703-471-5_1

Wamiliana, Wardhana, W., & Hardiyanti, A. (2014). Penerapan Algoritma Sequential Search dalam Proses Pencarian Informasi pada Sistem Pembelajaran Organ Jantung Manusia. Jurnal Komputasi, 2(2), 115–125.

Downloads

Published

2021-02-28

How to Cite

Lestandy, M., Fikri, A. N., & Nugraha, A. (2021). PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ALUMNI PADA TK ABA 16 MALANG MENGGUNAKAN BOOTSTRAP. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 147–154. https://doi.org/10.31004/cdj.v2i1.1485

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.