Manajemen Program Adiwiyata di SMP N 3 Lasem
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9631Abstract
Program adiwiyata di SMP N 3 Lasem merupakan salah satu contoh program adiwiyata berkelanjutan yang dilaksanakan secara komprehensif didasari dengan implementasi kebijakan dalam mendukung adiwiyata. Metode penelitian kualitatif yang digunakan dalam penelitian ini mengunakan konsep triangulasi data yang menghubungkan tiga komponen utama dalam melihat skema manajemen adiwiyata yang diterapkan di SMP N 3 Lasem. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang dilakukan langsung ke lokasi penelitian dalam bentuk studi kasus (case study) di SMP Negeri 3 Lasem Kabupaten Rembang. Adapun studi kasus yang dikaji terkait dengan manajemen pemberdayaan sekolah di samping itu penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisa fenomena, peristiwa, aktivitas sosial, sikap, kepercayaan, persepsi dan pemikiran orang secara individu ataupun kelompok yang ada di lingkup dan sekitar sekolah. Hasil Penelitian yang didapatkan segenap stakeholeders di SMP N 3 Lasem secara masih menjalankan program adiwiyata ini secara optimal. Setiap unsur kelembagaan yang ada di sekolah bersinergi secara baik dalam mengimplementasikan kebijakan yang dibuat oleh pimpinan sekolah dalam akselerasi program adiwiyata. Melalui sistem kinerja yang terintegrasi dengan baik SMP N 3 Lasem menjadi salah satu sekolah rujukan dalam menjalankan program adiwiyata. Manajemen berkelanjutan menjadi komponen utama dalam mensukseskan program adiwiyata.Downloads
Published
2022-12-02
How to Cite
Ngadiyono, N., & Abdullah, G. . (2022). Manajemen Program Adiwiyata di SMP N 3 Lasem . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 8024–8032. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9631
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Ngadiyono, Ghufron Abdullah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).