Klasifikasi Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pegawai Terbaik Menggunakkan Metode Algoritma C4.5 (Studi Kasus: Subdit 1 Dit Tipidum Bareskrim Polri Jakarta
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6737Abstract
Karyawan terbaik dan berkualitas akan membuat suatu instansi menjadi meningkat dalam operasionalnya dan dapat berkembang secara pesat. Namun kendala pada klinik hosana yang merupakan sebuah instansi pelayanan Kesehatan masyarakat, masih belum optimal dalam pelaksanaan pemilihan karyawan terbaik. Oleh karena itu diperlukan manajemen sumber daya manusia di suatu instansi dengan pemilihan karyawan yang terbaik untuk memacu semangat kerja pegawai dalam meningkatkan operasional, dedikasi dan kinerjanya di instansi tersebut sehingga menjadi lebih baik, yaitu dengan membuat sistem pendukung keputusan dalam pegawai terbaik dengan menggunakan metode algoritma C4.5. Metode algoritma C4.5 atau Pohon Keputusan adalah metode pengambilan keputusan menggunakan perangkingan pohon keputusan dengan memperhatikan bobot nilai dalam setiap kemungkinan. Sistem pendukung keputusan ini merupakan alat bantu yang dapat memberikan solusi dan membantu admin dalam proses pemilihan karyawan tebaik secara komputerisasi agar lebih efektif dan efisien.Downloads
Published
2022-09-10
How to Cite
Surapati , U. ., & Prasetyo , A. . (2022). Klasifikasi Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pegawai Terbaik Menggunakkan Metode Algoritma C4.5 (Studi Kasus: Subdit 1 Dit Tipidum Bareskrim Polri Jakarta. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 1094–1107. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6737
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Untung Surapati, Untung Surapati, Arif Prasetyo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).