Analisis Metode An Nahdhiyah Terhadap Pemahaman Membaca Al Qur`An Di TPQ Baitul Abror
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4739Abstract
Metode merupakan pokok penting dalam proses pembelajaran, begitupula pembelajaran Al Qur an. Uniknya, di daerah kecamatan kraksaan mulai menerapakan metode “Baru” yaitu metode AN Nahdhiyah yang berupaya untuk mengajarkan Al Qur an pada anak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan metode An Nahdliyah dalam pembelajaran Al Qur an, dengan latar penelitian di TPQ dusun Sukunan.Penelitian empirik ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode study kasus. Teknik observasi langsung dan wawancara terstruktur digunakan untuk memperoleh data penelitian. Kemudian, data tersebut akan di analisa dengan teknik pendataannya, penyajian data, dan kesimpulan. Akhirya, uji keabsahan data melalui teknik triangulasi. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa :metode An Nahdliyah sangat efektif dalam memberikan bimbingan, sebab metodenya menyenangkan,tidak membosankan,dan menggunakan ketukan dari tongkat klasikal.Penerapan metode An Nahdliyah dilakukan secara beberapa tahap , yaitu tahapan pengenalan huruf,memahami ketukan secara murotal bacaan,membaca secara bersama-sama.Downloads
Published
2022-06-16
How to Cite
Hidayati, H., & Bukhori, I. (2022). Analisis Metode An Nahdhiyah Terhadap Pemahaman Membaca Al Qur`An Di TPQ Baitul Abror. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 1150–1159. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4739
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Hidayati, Imam Bukhori
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).