Orientasi dan Pelatihan Sumber Daya Manusia dalam Organisasi Pendidikan

Authors

  • Endang Pujiarti Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Amini Amini Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Ratnasari Ratnasari Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Friska Deliana Purba Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Kartika Dewi Ahmadi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Sri Mulya Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11244

Abstract

Manajemen sumber daya manusia merupakan proses memperoleh, melatih, menilai dan memberikan kompensasi kepada karyawan, memerhatikan hubungan kerja mereka, kesehatan, keamanan, dan masalah keadilan. Pendidik dan tenaga kependidikan memiliki peran penting dalam manajemen SDM untuk mengelola secara efektif dan sistematik berbagai kebutuhan sekolah, serta menciptakan kondisi yang memungkinkan pendidik memberikan sumbangan optimal terhadap sekolah. Untuk menciptakan SDM yang unggul dari segi intelektualitas, moralitas, siritualitas, profesionalitas, dan daya kompetitif, maka diperlukan kemampuan manajemen organisasi yang baik dan pengembangan SDM di suatu lembaga pendidikan salah satunya dengan menjalankan prinsip fungsi operasional. Selain itu orientasi dan pelatihan jga mutlak diperlukan untuk mengembangkan kemampuan pendidik dan tenaga kependidikan.

Downloads

Published

2023-01-09

How to Cite

Pujiarti, E. ., Amini, A., Ratnasari, R., Purba, F. D. ., Ahmadi, K. D. ., & Mulya, S. . (2023). Orientasi dan Pelatihan Sumber Daya Manusia dalam Organisasi Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 1912–1917. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11244

Most read articles by the same author(s)